Category Archives: Properti

Jasa Pemborong Atau Kontraktor, Mana Yang Anda Pilih Saat Akan Membangun Rumah?

Saat akan membangun rumah baru ataupun merenovasi rumah yang sudah anda tempati sekian lama adalah hal yang serius. Ada banyak hal berbeda yang akan anda perlu pikirkan untuk hal ini, tetapi yang paling dasar adalah secermat mana anda memilih Arsitek untuk mendesain rumah anda dan bagaimana proses pelaksanaannya. Anda pastinya akan bekerjasama dengan Arsitek dan kontraktor yang mengerti keinginan anda dan tentunya sudah berpengalaman, tidak kalah penting Arsitek dan kontraktor yang mau berdiskusi dan menyerap ide dan masukan anda untuk mendapat hasil terbaik pada bangunan rumah anda.

Lingkungan Yang Sehat Untuk Rumah Anda

Rumah TownhouseJika anda akan membeli atau membangun sebuah rumah dalam waktu dekat, sebaiknya anda memikirkan dan mempertimbangkan beberapa faktor. Beberapa faktor tersebut adalah: lokasi perumahan yang strategis, kemudahan aksesibilitas dan transportasi dari dan ke tempat tujuan rutin, seperti pasar, pusat perbelanjaan, tempat kerja, tempat ibadah, sekolah, atau rumah sakit.

Bagi anda yang memilih rumah di lokasi perumahan yang bertebaran di daerah pinggiran kota dan mengandalkan kendaraan umum, perhatikan sarana transportasi yang tersedia, mulai dari ojek sepeda motor, bajaj, angkutan kota (angkot), minibus, bus antarkota, hingga kereta api. Tempat mangkal, terminal bayangan, terminal atau stasiun dan.

Desain Rumah Minimalis Ukuran 11 m x 11 m

Tampak Depan Rumah Ukuran 11 m  x 11 m-view2

Desain arsitektur rumah – Desain rumah berukuran 100/120 diatas lahan berukuran 11 m x 11 m yang bisa Anda pergunakan untuk membangun rumah sendiri.

Selamat pagi… salam kenal.. saya punya tanah luasnya 415 m2, kurang lebih berbentuk kotak (panjang dan lebar kurang tahu). sdh dipagar permanen dgn posisi pintu pagar sebelah kiri. di sebelah kiri tengah juga sudah ada sumur.

saya mau membangun rumah modern minimalis.

Desain Rumah Minimalis Type 90

Denah

Desain Rumah bergaya modern minimalis dengan luas 90 m2, yang terdiri atas 2 1/2 lantai yang pada bagian lantai dasarnya dimanfaatkan sebagai garasi dan carport.

Melanjutkan 4 artikel saya yang sebelumnya, yaitu: Desain Rumah Mungil Type 27, Desain Rumah Mungil Type 36, Desain Rumah Mungil Type 45, dan Desain Rumah Mungil Type 70, pada kesempatan kali ini akan saya akan menulis tentang Read more 119 Comments

Desain Rumah Mungil Type 70

desain-rumah-type_70-tampak-depan-2

Desain arsitektur rumah – Rumah berukuran mungil type 70/140 yang bisa Anda pergunakan untuk membangun rumah sendiri.

Halo pengunjung setia architectaria.com, apa kabar anda semua? semoga anda dan keluarga senantiasa sehat selalu. Jika pada artikel desain rumah mungil sebelumnya saya memposting artikel tentang Desain Rumah Mungil Type 27, Desain Rumah Mungil Type 36, Desain Rumah Mungil Type 45, maka pada kesempatan kali ini akan saya lanjutkan dengan.