Monthly Archives: June 2014

10 Tanaman Ampuh Penangkal Nyamuk

nyamuk_1Sepuluh tanaman pengusir nyamuk yang bisa ditanam di halaman atau pekarangan rumah dan dimanfaatkan dengan cara dioles pada kulit atau disemprotkan ke ruangan.

Membasmi nyamuk dengan menggunakan bahan kimia tentu bukan hal yang bijak. Bahan kimia pada cairan pembasmi nyamuk bisa berdampak buruk pada kesehatan kita, kesehatan hewan peliharaan, kondisi udara dan lingkungan sekitar. Sebagai alternatif, kita bisa memilih tumbuhan sebagai bahan alami pengusir nyamuk. Beberapa tumbuhan tidak disukai nyamuk karena bau yang dikeluarkannya.

Dengan demikian, Anda bisa memanfaatkan bagian tanaman tersebut dan mengusapkannya.

Banyak Nyamuk di Rumah? Cari Tahu Cara Membasminya

nyamuk

Beberapa tempat atau sudut di rumah yang bisa menjadi sarang nyamuk beserta cara mengatasinya.

Musim segera akan berganti. Setelah kemarin kita melewatkan setengah tahun berada dalam musim penghujan, kini saatnya kita bersiap memasuki musim kemarau. Masa – masa pergantian musim ini biasa disebut masa peralihan. Di masa ini, banyak sekali penyakit yang berkembang yang salah satunya disebabkan oleh gigitan nyamuk. Ya, hewan kecil pemakan darah ini mampu menyebarkan berbagai macam penyakit pada manusia; dua di antaranya yakni DBD dan Malaria. Mengingat bahayanya kedua penyakit tersebut, disarankan untuk menjaga lingkungan rumah agar terhindar dari nyamuk.

Saatnya Mempercantik Ruangan Bergaya Kontemporer dengan Aksesoris

aksesoris-interior-rumah_1

Memilih aksesoris yang fungsional sekaligus mengandung nilai estetis untuk menghidupkan interior dan dekorasi ruangan.

Sudah bertahun – tahun hidup dalam balutan suasana dekorasi interior yang sama, tentunya Anda mengharapkan sentuhan perubahan di dalamnya. Salah satu cara termudah dan tercepat dalam mendapatkan nuansa interior bergaya kontemporer yang baru adalah dengan menempatkan beberapa aksesoris yang mampu membuat tampilan ruangan menjadi lebih hidup.

Aksesoris yang Anda pilih bisa merupakan aksesoris yang hanya berfungsi sebagai elemen dekoratif, atau aksesoris yang memang berfungsi ganda, yakni aksesoris yang fungsional sekaligus mengandung nilai estetis. Namun, pastikan Anda Read more No Comments

Kortrijk Auditorium: Desain Auditorium Karya Dehullu Architecten yang Mengelaborasi Dinding Curve dari Batu Bata Vertikal

Auditorium AZ Groeninge Kortrijk by Dehullu Architecten - Dennis

Desain arsitektur auditorium pada bangunan tempat pembelajaran ilmu kedokteran Karya Dehullu Architecten yang berada di Belgia dengan fitur dinding yang ujungnya melengkung.

Bangunan auditorium tentu sering kita jumpai, di mana modelnya bisa dibilang “itu – itu saja”. Bangunan auditorium tentu memiliki ukuran yang cukup luas, dengan bentuk persegi, melengkung, atau setengah lingkaran. Namun, berbeda dengan auditorium kali ini yang lokasinya terletak di Belgia. Auditorium ini memiliki ciri khas tersendiri yang cukup unik, yakni adanya dinding batu bata berbentuk curve yang seolah – olah salah satu sisinya lebih tinggi. Hal ini menciptakan kesan.

Tagihan Air Anda Membengkak? Cek Kemungkinan Kebocoran Air

hemat-air

Semua hal yang menjadi penyebab kebocoran air dirumah, cara mengetahuinya, dan cara mengatasinya dengan alat pendeteksi kebocoran air.

Tagihan air di rumah tiba – tiba membengkak? Hmm, Anda patut curiga. Jika Anda merasa menggunakan air dengan wajar namun tagihan air menjadi jauh lebih besar dari sebelumnya, mungkin ini pertanda adanya kebocoran air di rumah Anda, entah pada saluran pipa, pada bath up, pada kran, pada toilet, pada tempat penampung air, dan sebagainya. Cek semua hal yang berpotensi menyebabkan kebocoran air sebelum semua terlambat!

1. Matikan semua peralatan dan appliances yang menggunakan air

Hal ini guna memastikan di.