Tips untuk menghadirkan unsur air dirumah melalui air terjun, air mancur, water fountain dan kolam ikan agar tampilan rumah menjadi lebih segar dan alami.
Kehidupan perkotaan yang identik dengan kesibukan dan tingkat ketegangan tinggi adalah salah satu pendorong munculnya konsep tata rumah kembali ke alam. Pasalnya, keinginan untuk mendapatkan ketenangan dan relaksasi setelah seharian beraktivitas menjadi kebutuhan yang tak terelakkan.
Salah satu cara untuk menghadirkannya adalah menggunakan unsur air disekitar atau didalam rumah sebagai salah satu unsur dasar yang.