Beberapa kesalahan yang sering dijumpai didalam proses desain interior dapur seperti penataan barang-barang dapur, pencahayaan yang minim, dan penempatan rak dan lemari yang salah.
Mendesain dan menata interior dapur membutuhkan keahlian agar tidak terjadi kesalahan yang merugikan kita di kemudian hari. Namun, ada kalanya beberapa orang melakukan kesalahan dalam mendesain dapur dikarenakan minimnya pengetahuan mengenai penataan dapur yang baik.
Kesalahan apa saja yang kerap mereka buat? Bagaimana cara mengatasinya. Kali ini, kita akan menjabarkan 10 kesalahan yang kerap terjadi ketika.