Category Archives: Painting Tips

Beberapa Tips Untuk Mencerahkan Rumah

desain-interior-rumah-berwarna-cerah-1

Tips desain interior rumah – Beberapa langkah yang bisa dilakukan untuk membuat tampilan rumah lebih cerah sehingga rumah senantiasa selalu terlihat segar.

Ide untuk mencerahkan tampilan rumah Anda tentunya terdengar sangat menyenangkan karena Anda dapat menggunakan imajinasi Anda untuk berkreasi dengan cara yang berbeda dari biasanya.  Tentu saja setiap sisi di rumah Anda harus memberikan energi yang positif dan hal ini bisa saja muncul dari pencahaayan yang cukup di setiap ruangan yang ada dirumah Anda.

Dengan pencahayaan yang cukup tentunya rumah Anda menjadi lebih nyaman dan pastinya semua anggota keluarga akan menyukainya. Jika Anda Ingin

Bagaimana Merenovasi Kamar Mandi Agar Tidak Terlalu Mahal

desain-renovasi-kamar-mandi-1

Tips desain interior kamar mandi - Informasi mengenai tips renovasi kamar mandi yang kadang dapat menghabiskan dana yang besar.

Renovasi kamar mandi terkadang membuat para pemilik rumah merasa stress karena prosesnya yang panjang dan juga biaya yang tidak sedikit untuk dikeluarkan. Namun jika renovasi kamar mandi dilakukan dengan hati-hati dan penuh dengan perhitungan, tentu saja hasil akhir yang Anda impikan dapat terwujud. Merenovasi kamar mandi tentunya bertujuan khusus untuk meningkatkan nilai investasi bagi rumah Anda.

Karena dengan kamar mandi yang tampak indah, nilai jual rumah Anda akan semakin meningkat. Renovasi tidak harus dilakukan dengan biaya yang.

Cara Agar Cat Dinding Di Rumah Tetap Awet Dalam Waktu Yang Lama

tips-mengecat-dinding-dalam-rumah-1

Tips desain interior rumah - Informasi mengenai cara agar cat dinding dirumah tetap awet sehingga Anda tidak perlu mengecat ulang setiap tahunnya.

Cat dinding yang warnanya cepat memudar tentu saja bukan merupakan hal yang menyenangkan karena ini berarti Anda harus mengecat ulang setiap kali warna cat dinding sudah tidak sedap dipandang mata. Sebenarnya ada beberapa cara agar warna cat dinding bisa bertahan lama tentu saja dengan perawatan secara berkala.

Untuk menghindari warna cat mudah memudar dan cat mengelupas, berikut ini ada beberapa cara yang dapat Anda terapkan untuk memperpanjang umur cat dinding dirumah Anda.

Desain Interior Kamar Untuk Tamu

desain-interior-kamar-tidur-untuk-tamu-1

Tips desain interior kamar tamu - Beberapa tips dalam mendesain kamar untuk tamu yang akan memberikan kesan tersendiri bagi tamu yang datang untuk menginap dirumah Anda.

Kamar tidur untuk tamu biasanya didesain paling terakhir setelah semua ruangan utama dirumah di renovasi. Sehingga terkadang para pemilik rumah berpikir bahwa desain kamar untuk tamu tidak begitu penting. Tentu saja anggapan tersebut tidak benar karena kamar tamu haruslah didesain dengan senyaman dan sebaik mungkin agar saat tamu Anda menginap, mereka akan terkesan dengan segala fasilitas dan pelayanan yang Anda berikan.

Kunci utama yang harus Anda perhatikan ketika Anda berencana untuk.

4 Warna Cat Eksterior Yang Akan Menambah Daya Tarik Rumah Anda

cat-eksterior-rumah-1

Tips desain eksterior rumah - Informasi mengenai pemilihan warna cat yang cocok untuk eksterior rumah Anda agar tampilannya lebih menawan.

Tampilan visual eksterior rumah Anda merupakan hal yang sangat penting untuk diperhatikan karena akan mempengaruhi nilai dari keseluruhan tampilan rumah. Terkadang, para pemilik rumah hanya mengkhawatirkan penataan interior rumah saja sehingga mereka lupa untuk memberikan perhatian khusus pada tampilan eksterior rumah.

Tampilan eksterior rumah yang segar merupakan salah satu cara tercepat dan paling efektif untuk membuat rumah Anda semakin menarik. Sudah pasti Anda menginginkan agar rumah Anda menjadi pusat perhatian. Tetapi perlu Anda perhatikan bahwa cat.