Category Archives: Outdoor

Rasio emas (Golden Ratio) dalam Desain Lanskap

desain_landscape_1

Menentukan sekaligus menerapkan rasio emas atau Golden Ratio pada desain taman atau lanskap.

Dalam mendesain suatu wilayah atau area terutama area outdoor, diperlukan perencanaan yang matang agar tampilan area outdoor tersebut enak dipandang, dan hal ini umum dikenal dengan perspektif rasio, yakni suatu perspektif atau cara pandang menggunakan suatu perbandingan atau rasio tertentu untuk mendapatkan penataan yang matang.

Kali ini kita akan membahas tentang rasio yang umum disebut dengan Golden Ratio (rasio emas) dan bagaimana mendapatkan rasio emas itu. Selain itu, kita akan mengetahui bagaimana rasio emas ini diterapkan dalam bidang lanskap  atau.

Dekorasi Indoor maupun Outdoor dari Barang Bekas

dekorasi_dengan_barang_bekas_1

Tips memanfaatkan barang bekas serta mendesain atau mendekorasi interior ruangan/eksterior dengan menggunakan bahan-bahan bekas pakai.

Tahun 2014 segera berlalu, dan sebentar lagi kita akan menyambut datangnya tahun 2015. Beberapa orang memanfaatkan momen akhir tahun dengan membersihkan dan menata rumah, serta menyingkirkan benda – benda tak terpakai. Kebanyakan benda – benda tersebut adalah benda keperluan rumah tangga yang sudah tak lagi berfungsi.

Padahal dengan sedikit modifikasi, kita bisa kembali memanfaatkan barang – barang tak berharga tersebut menjadi sesuatu yang bernilai, misalnya untuk Read more No Comments

Edging untuk Tepian atau Pinggiran yang Membentuk Lanskap

edging_landscape_1

Desain edging untuk lanskap dan bahan yang bisa digunakan sebagai pinggiran atau garis tepi untuk desain lanskap.

Landscape edging merupakan garis tepi atau pinggiran yang biasa terbuat dari bahan yang sederhana dan berfungsi untuk mempertegas tiap sudut pada lanskap, misalnya untuk flower beds, kebun, hingga garden spots. Sebuah edging tak hanya bisa berperan secara fungsional, tapi juga memiliki nilai estetis dan dekoratif, tergantung dari bahan edging yang kita pilih serta bagaimana kita menata edging lanskap agar terlihat lebih rapi dan menarik.

Beberapa material edging yang biasa kita temui adalah batuan.

Tanaman Pagar, Membantu Tampilan Eksterior Anda lebih Rapi

tanaman_pagar_1

Tips dalam memilih, menanam, dan merawat tanaman pagar agar tampilan eksterior rumah Anda lebih menarik dan rapi.

Tanaman pagar (hedges) merupakan sejenis tanaman yang bisa berfungsi layaknya pagar di rumah karena kerapatannya dan kerimbunan dedaunannya. Tanaman ini ada yang tumbuh sangat tinggi, namun ada juga tanaman yang tak terlalu tinggi dan hampir menyerupai semak – semak. Tanaman pagar biasanya cukup mudah dikontrol atau dipangkas. Tanaman pagar bisa menjadi solusi bagi Anda yang tak ingin memiliki pagar permanen di rumah.

Kita mengenal ada beragam.

Mendekorasi Balkon: Tips Bagaimana Membuat Balkon Menjadi Lebih Privat

desain_ruang_balkon_1

Tips menjaga privasi melalui dekorasi, penataan ruang balkon, dan pemilihan partisi balkon  yang sesuai.

Tinggal di apartemen atau tempat tinggal vertikal (vertical living) menjadi pilihan gaya hidup masyarakat urban di era modern ini. Tak heran, apartemen, town house, atau kondominium pun laku terjual. Di masing – masing area, biasanya disediakan sebuah area outdoor pribadi yang disediakan bagi tiap penghuninya, misalnya sebuah balkon untuk tiap apartemen.

Sayangnya, keberadaan balkon yang terbuka dan berdekatan dengan tetangga di sebelah kamar kita atau tetangga di seberang komplek membuat kita kehilangan privasi saat kita ingin bersantai di balkon. Untuk mengatasinya, perlu sentuhan.