Category Archives: Furniture

Mempercantik Interior Rumah Dengan Furniture Bergaya Eklektik

Apakah anda sering bingung menempatkan perabot/furniture agar ruangan anda tak terkesan penuh dan sumpek? Perlu anda ketahui bahwa kebutuhan manusia akan perabot/furniture sebagai pengisi interior tidak pernah berhenti. Anda juga harus paham tren perabot/furniture, karena produk ini menyesuaikan diri dengan perkembangan gaya interior yang tengah berlangsung. Tren perabot/furniture ini biasanya bertahan sekitar lima tahunan. Apabila anda mengikuti tren dan selama bertahun-tahun tinggal di rumah yang sama, pastinya tatanan interior di rumah anda telah mengalami pergantian berulang kali.

Walaupun demikian, tidak melulu perubahan tatanan interior rumah disebabkan keinginan mengikuti tren, tetapi bisa juga karena perubahan pola.

Mempercantik Interior Ruangan Dengan TV Flat

Flat TVKini hampir semua kamar atau ruangan didalam rumah mempunyai TV. Untuk sekedar menyenangkan diri, menonton berita yang terbaru, mengikuti seri TV, menonton film yang disukai atau untuk bermain game.

Dengan tidak memenuhi ruangan dengan TV konvensional yang berukuran besar dan berat, inovasi terbaru dari dunia digital mengeluarkan TV yang tipis (Flat TV) untuk mengirit tempat dan mengatasi masalah TV konvensional. Dengan adanya Flat TV yang ada dipasaran seperti LCD TV & Plasma TV, tren desain interior juga berubah untuk menjadikan Flat TV sebagai suatu unsur yang penting untuk dekorasi & desain.

Sebelum adanya Flat TV, banyak orang pasti merasa.

Membangun Kamar Mandi yang Sehat dan Nyaman

BathroomApakah anda ingin atau mungkin sedang membangun kamar mandi? Apa yang pertama kali terlintas di benak Anda ketika hendak membangun atau merenovasi kamar mandi? Yang pertama, dan mutlak, adalah jaminan atas privacy dan kesehatan. Konstruksi kamar mandi pun harus kokoh. Kedua, kenyamanan ketika anda berada didalamnya. Ketiga, akses menuju kamar mandi itu harus mudah dijangkau oleh seluruh penghuni rumah.

Hal-hal tersebut merupakan kriteria pokok yang umum. Masih terdapat beberapa ukuran tambahan, misalnya perangkat apa yang dipakai di dalam kamar mandi, sistem lalu lintas udara, corak lantai dan dinding, warna kamar mandi, aksesori, dan sebagainya. Agar kamar.

Memilih Warna Cat Untuk Rumah Anda

Home FacadePada saat anda menatap sebuah rumah, hal pertama yang menarik perhatian anda adalah warna (color scheme) rumah tersebut, baru kemudian desain arsitektur bangunannya. Sebagai salah satu komponen utama dari sebuah rumah, warna juga membawa pengaruh baik buruknya kualitas rumah,  desain rumah dan tampak bangunan yang menarik, dan karakter ruang yang berpengaruh terhadap kejiwaan penghuni rumah.

Penelitian membuktikan bahwa pemilihan warna rumah yang tepat mampu memberikan beberapa efek yang baik bagi penghuninya, menstimulasi, menenangkan, menenteramkan, menjernihkan, menyembuhkan kesehatan fisik dan kesehatan mental penghuni. Dengan pemilihan warna yang.

Desain Arsitektur dan Interior Bergaya Maroko

desain interior ruang tamu bergaya maroko

Beberapa hal tentang desain arsitektur dan interior ala Maroko serta fitur-fitur penting yang wajib hadir pada gaya desain ini.

Beberapa waktu yang lalu Rumah Maroko menjadi begitu terkenal dan merupakan tempat favorit artis-artis ibukota untuk menggelar pesta pernikahan. Ya, rumah yang berlokasi di Jakarta ini memang sering disewakan untuk berbagai macam kepentingan, mulai dari pesta pernikahan, photo session, pre-wedding, hingga syuting untuk film dan video klip. Mungkin kita akan sedikit bertanya, apa yang menarik dari rumah bergaya Maroko itu hingga menjadi begitu terkenal?

Read more 1 Comment