Review proyek penambahan metal cladding pada Sebuah Resort Ski milik Marcel Breuer karya R-architecture sebagai yang berfungsi sebagai “cermin” sekaligus “lampu mercusuar” di pegunungan Alpen.
Sebuah studio arsitektur di Paris baru – baru ini menyelesaikan proyek penambahan mirror cladding pada pusat pengunjung di resort ski yang berlokasi di Perancis, atau yang lebih dikenal sebagai The Pavillon d'Accueil de Flaine. Resort ski ini dibangun sekitar tahun 1969 dan dirancang oleh arsitek Marcel Breuer. Adapun proyek yang baru saja dirampungkan oleh R-architecture tersebut berhasil dijepret.