Category Archives: Desain Rumah

Casa Ijburg – Salah Satu Masterpiece Arsitek Belanda, Marc Prosman

desain arsitektur casa ijburg - exterior view 1

Review mengenai desain arsitektur Casa Ijburg karya Marc Prosman yang merupakan bangunan rumah dua lantai berlokasi di distrik Ijburg, Belanda.

Tentang Casa Ijburg

Casa Ijburg dibangun sekitar tahun 2011 oleh seorang arsitek kenamaan dari Amsterdam bernama Marc Prosman. Menilik bentuk bangunan Casa Ijburg ini, mungkin bagi masyarakat awam akan terlihat aneh dan tak biasa, terlebih untuk ukuran rumah tinggal. Rumah ini dibangun di atas pulau buatan yang merupakan hal yang lumrah di Belanda. Mayoritas dataran yang berada di bawah permukaan air laut membuat masyarakat Belanda harus pintar.

Arsitektur Bergaya Mediterania – Salah Satu Gaya Arsitektur Paling Populer di Indonesia

desain ruang tamu bergaya mediterania

Mengenal lebih dekat tentang gaya arsitektur Mediterania yang menyangkut sejarah, tipe, serta karakteristiknya.

Arsitektur Medierania saat ini tergolong salah satu gaya arsitektur yang sangat populer. Banyak rumah-rumah baru di Indonesia yang mengadaptasi gaya arsitektur ini. Dari tiap rumah yang menerapkan gaya ini, tentu ada fitur-fitur yang serupa yang menjadikannya ciri khas dari gaya mediterania. Namun, meskipun kita terap mendengar istilah ini atau bahkan telah menrapkannya pada gaya arsitektur rumah kita, tak banyak yang memahami seluk beluk arsitektur ini beserta sejarahnya.

Untuk itu, kali ini kita akan membahas lebih.

Renovasi dan Pengembangan Rumah Type 47/136 Bukit Cimanggu City-Bogor

foto tampak depan rumah type 47_136 Cukit Cimanggu City

Pada artikel desain dan renovasi rumah kali ini, kami akan membahas tentang proyek renovasi dan pengembangan rumah type 47/136 milik client kami yang berlokasi di Cluster Greenland, Perumahan Bukit Cimanggu City, Bogor – Jawa Barat.

Sekilas mengenai rumah yang akan direnovasi kali ini, rumah ini mempunya lebar muka 8 m dan panjang lahannya 17 m. Secara keseluruhan luas lahan/kavlingnya adalah 136 m2, dengan luas bangunan sebesar 47 m2. Rumah ini terdiri atas 2 kamar tidur, 1 kamar mandi, 1 dapur dan 1 ruang keluarga+ruang tamu.

Ketika sang.

Tren Renovasi Rumah Tahun 2013

Referensi trend renovasi rumah bagi Anda yang berencana memperbaiki atau merenovasi rumah di tahun 2013.

Melihat rumah kita tampak asri dan memukau tentu menjadi idaman setiap orang. Untuk mewujudkan itu, banyak orang rela mengeluarkan rupiah yang tidak sedikit untuk merawat dan menjaga kebersihan serta keindahan rumah mereka. Namun, bila rumah yang kita tempati telah berusia cukup lama, tidak heran bila bangunaannya, baik bagian dalam maupun luar, akan tampak sedikit kusam dan rusak.

Namun apakah dengan demikian lantas Anda langsung beranjak pergi dari rumah tersebut kemudian menjualnya dan membeli yang baru?.

Cara Bijak Untuk Menghemat Pemakaian Energi Di Rumah

Beberapa langkah sederhana untuk menghemat pemakaian energi di rumah anda dan mengurangi pemborosan energi listrik dan  air.

Beberapa hari ini, pemerintah semakin intens untuk mengajak masyarakat agar berhemat dalam menggunakan energi dan sumber daya alam. Entah itu listrik, gas, minyak, maupun air, kini masyarakat dituntut untuk menggunakan energi dengan bijak serta berhemat dengan segala cara. Hal ini dimaksudkan untuk mencegah krisis energi yang sangat mungkin terjadi di masa depan jika penggunaan energi terlalu berlebihan.

Rumah adalah tempat dimana pemakaian energi begitu besar, terutama energi listrik dan air..