About: Admin

I'm Principal Architect at PT. Architectaria Media Cipta

Recent Posts by Admin

Desain Meja Kerja Unik dan Serba Guna β€˜CRANE-IT β€˜ oleh Micaela Nardella

CRANE-IT-by-Micaela-Nardella_2

Review desain meja kerja unik dan serba guna dengan sistem katrol / derek yang terintegrasi dan terbuat dari kayu. Meja kerja ini merupakan karya desainer Micaela Nardella, desainer Italia yang karyanya dipamerkan dalam the Post-Port exhibition.

Pernahkan Anda membayangkan bahwa di masa depan Anda tak perlu lagi memiliki beragam jenis meja untuk meletakkan barang – barang Anda. Dengan demikian, Anda hanya perlu membeli satu meja saja untuk meletakkan barang – barang yang ukurannya tak terlalu besar. Meski terlihat hanya sebatas impian, toh hal tersebut sangat mungkin untuk diwujudkan. Mengapa? Sebab ide meja yang fleksibel tersebut.

Hobi Menari? Miliki Studio Tari Sendiri di Rumah

studio tari dirumah

Tips dalam membuat dan mewujudkan studio tari profesional di rumah dengan perlengkapan yang memadai.

Aktifitas fisik tidak hanya bisa disalurkan melalui bekerja atau berolahraga saja. Menari bisa menjadi salah satu cara untuk membuat tubuh kita aktif bergerak. Menari bisa membuat bentuk tubuh lebih indah. Selain itu, menari memiliki kelebihan lain, karena aktifitas ini tak hanya memungkinkan kita mengolah tubuh lewat gerakan indah, tapi juga mengolah kemampuan otak kita untuk menghafal gerakan dan memadukannya dengan ritme dan iringan musik. Melalui tarian, kita juga bias mengekspresikan kebutuhan seni. Dan yang tak kalah penting, dengan.

Atap dari Jerami: Metode untuk Memanfaatkan Material Tradisional

rumah dengan atap jerami

Tips membangun bangunan modern ala tradisional dengan material jerami pada atap dan dinding bangunan.

Atap yang terbuat dari jerami merupakan teknik konstruksi yang sudah lama dipakai. Hal ini digunakan untuk menonjolkan kesan trandisional dan alami. Atap jerami biasa ditemukan di gubuk di tengah sawah, di gudang penyimpanan, dan di tempat – tempat lain yang biasa terdapat di pedesaan. Untuk penggunaan di area perkotaan, atap jerami ini kerap ditemukan pada pondok atau Gazebo yang ada di kafe atau restoran berkonsep tradisional ala pedesaan.

Namun kini seiring.

Sequential Light Timer: Lampu Pewaktuan Hemat Energi

Sequential Lighting

Tips dan cara membuat sequential light timer (lampu perwaktuan), meliputi proses pembuatan, material yang digunakan dan cara mengatur timer.

Sequential light timer (lampu pewaktuan) didesain untuk menghidupkan serangkain lampu yang diatur berdasarkan pola tertentu. Kadang dalam satu rangkaian, hanya ada dua jenis lampu, namun tak jarang juga ada banyak lampu sekaligus. Kini, lampu jenis ini mulai dipasang di rumah – rumah dengan tujuan yang bervariasi, mulai dari alasan hemat energi hingga untuk mencegah pencurian dalam rumah.

Selain itu, tak jarang lampu ini digunakan untuk tujuan dekoratif,.

Menyulap Area Tak Terpakai Menjadi Arena Gym di Rumah

ruang gym dirumah_1Panduan dan langkah-langkah untuk membuat arena gym dirumah dengan memanfaatkan area atau ruang yang tak terpakai atau lapang.

Gym tengah menjadi gaya hidup sebagian masyarakat di perkotaan. Hal ini tidak terlepas dari keinginan untuk menjalani gaya hidup sehat di tengah kehidupan yang serba instan. Selain itu, pekerjaan mereka rata - rata mengharuskan mereka diam di suatu tempat dan sedikit aktifitas, misal menulis atau mengetik di depan layar komputer. Wajar bila pergi ke gym menjadi salah satu cara bagi mereka yang ingin berolahraga sekaligus melatih fisik.

Selain untuk berolahraga secara rutin, beberapa orang juga pergi ke.