Monthly Archives: February 2014

Ubin Mozaik Dekoratif – Inspirasi Kreatif untuk Lantai dan Dinding Rumah Anda

mosaic tile_1

Mengenal tentang sejarah, variasi desain dan tipe, material, serta kelebihan dan kekurangan/kelemahan dari ubin mozaik dekoratif.

Ubin mozaik merupakan salah satu ubin dekoratif yang hadir dalam beragam jenis. Ubin mozaik ini bisa memberikan nuansa dan inspirasi segar bagi ruangan di rumah Anda, entah ruangan yang lama maupun ruangan yang baru. Ubin mozaik ini memiliki keunggulan dibandingkan ubin biasa di mana ubin biasa hanya memiliki warna dan motif yang polos dan senada, sedangkan ubin mozaik dapat merepresentasikan ekspresi kreatif dari penghuninya yang sulit diwujudkan jika kita menggunakan ubin yang polos.

Selain itu, ubin mozaik ini.

Merenovasi Dapur? Mulailah dari Ubinnya

ubin lantai dapur_1

Cara memilih dan memasang ubin untuk dapur dengan mempertimbangkan material dan tekstur yang tepat.

Dapur merupakan salah satu area di mana kita bisa menemukan beragam jenis ubin (tiles) dalam satu ruangan dengan penggunaan yang berbeda - beda. Keberadaan ubin – ubin ini tak hanya untuk menunjang aktifitas kita di dapur, tapi juga mampu mempercantik tampilan dapur yang kerap diabaikan. Dengan adanya ubin – ubin yang memiliki motif, bentuk, material, dan warna yang bervariasi ini, diharapkan kita bisa menghasilkan tampilan dapur yang estetik dan membuat kita betah dan.

Mensiasati Langit – Langit Sebagai Bagian dari Dekorasi Ruangan

plafond (ceiling) dekoratif_1

Tips bagaimana mensiasati langit – langit/plafon/ceiling agar bisa menjadi bagian dari dekorasi interior ruangan.

Dalam hal dekorasi interior, kita lebih banyak berfokus pada tampilan dinding, tak heran, banyak elemen lain di rumah yang sebenarrnya penting, namun sering terlupakan. Salah satu elemen tersebut adalah ceiling (plafon atau langit-langit). Mayoritas dari kita kurang menaruh perhatian pada elemen ini, sehingga elemen ini kerap dibiarkan polos begitu saja.

Plafon lebih sering dibuat dalam tampilan polos dan hanya dilapisi cat pelindung warna putih. Eksperimen di area ini pun jarang dilakukan, padahal jika kita serius, kita bisa.

Casa Baladrar: Sebuah Rumah dari Beton dengan Konsep Open-plan Karya Langarita-Navarro

Concrete-house-by-Langarita-Navarro_8

Review mengenai desain arsitektur rumah yang terbuat dari beton karya Langarita-Navarro dengan konsep terbuka dan berada di kawasan terasering yang diapit pemandangan hutan dan laut.

Informasi umum mengenai proyek Casa Baladrar

Proyek : Casa Baladrar Lokasi : Benissa, Alicante Jenis : Rumah pribadi Arsitek : María Langarita and Víctor Navarro Kolaborator : Marta Colón, Roberto González, Juan Palencia Struktur : Mecanismo S.L. Tanggal Penyelesaian : September 2009

Rumah yang terbuat dari beton yang masih kasar (raw concrete) ini berlokasi di Alicante. Pada proyek ini, studio arsitek asal, Langarita-Navarro Arquitectos, menjadi pihak yang dipercaya.

Cara Mudah Untuk Menghemat Penggunaan Air di Rumah

save water

Cara-cara mudah dan sederhana yang bisa dilakukan untuk menghemat serta mengurangi penggunaan air di rumah.

Kampanye hemat energi tak henti – hentinya digaungkan. Hal tersebut penting dilakukan untuk menghimbau orang – orang agar bijak dan tidak boros dalam memanfaatkan energi demi mencegah krisis energi di masa mendatang.

Kita tahu bahwa energi sendiri jenisnya ada bermacam macam, mulai dari energi panas, energi listik, gas, udara, termasuk air. Semua hal tersebut ada dan sangat dekat dengan kehidupan kita sehari – hari, terutama tatkala di rumah. Terkadang, kita sering melihat atau bahkan melakukan.