Category Archives: Hard Elemets & Hardscape

Teras Batu Bata Vs. Teras Beton: Manakah Yang Terbaik?

teras-batu-bata-dan-teras-beton-1

Tips desain eksterior rumah - Informasi mengenai perbandingan teras yang terbuat dari batu bata dan beton yang akan melengkapi keindahan exterior rumah Anda.

Teras atau juga dikenal sebagai patio, merupakan bagian penting pada rumah yang difungsikan sebagai tempat berkumpul selain ruang tamu.  Teras yang biasanya terdapat di depan rumah sangat cocok untuk menghabiskan waktu santai bersama teman dan keluarga. Selain itu, teras juga difungsikan sebagai tempat untuk menenangkan diri sehingga Anda harus mendesain teras senyaman mungkin.

Dalam mendesain teras, tentu Anda akan berpikir tentang material yang harus digunakan khususnya di area lantai. Terdapat berbagai material yang.

Lanskap Bertingkat Mengelilingi Struktur Beton dan Batu Masjid Sancaklar Karya Arsitek Emre Arolat

desain-mesjid-sancaklar-1

Review singkat mengenai desain arsitektur bangunan masjid di kota Istanbul yang didesain oleh perusahaan arsitektur Emre Arolat.

Masjid yang letaknya didekat kota Istanbul ini didesain oleh perusahaan arsitektur Emre Arolat yang menampilkan cor dinding beton dan sebuah tempat sholat yang berbentuk “seperti gua”. Desain masjid ini berhasil terpilih sebagai  Design of the year. Emre Arolat Architects sebagai salah satu perusahaan arsitektur di Turki, menggunakan kombinasi batu abu-abu terang dan beton bertulang untuk membangun masjid Sacaklar yang diatur sedemikian rupa ke dalam sebuah plaza yang terdiri dari anak tangga bertingkat yang landai.

Bangunan masjid berukuran 700 meter persegi.

Studio Desain MIA Membuat Rumah Dengan Kolam Renang di Atap Untuk Sebuah Resort Pantai di Vietnam

resort-pantai-di-vietnam-1

Review desain arsitektur dan interior bangunan resort pantai di Vietnam yang memiliki kolam renang di atap yang di desain oleh studio arsitek MIA.

Studio desain MIA telah menyelesaikan proyek desain resort di Naman, sebuah tempat menyendiri di Vietnam yaitu beberapa vila untuk berlibur yang juga menampilkan kolam renang di Atap yang mengelilingi kursi santai yang cekung. Terletak di garis pantai antara kota Da Nang dan kota bersejarah Hoi AN, resort untuk berlibur berbintang lima ini memiliki tempat spa harian yang tertutup tumbuhan dan juga sejumlah bangunan hotel dan beberapa fasilitas mewah untuk bersantai. Studio.

Desain Taman Gantung pada Fasad Hotel di Vietnam

desain-taman-gantung-pada-fasad-hotel-1

Review desain arsitektur bangunan - Desain fasad hotel ramah lingkungan melalui keberadaan taman gantung pada fasadnya karya  arsitek Vo Trong Nghia.

Tanaman – tanaman menjalar nampak menggantung dengan rapi dan mencakupi hampi vertikal louvres beton, menutupi hampir seluruh fasad hotel, sekaligus sebuah resort di pesisir Vietnam. Perancangan taman gantung pada fasad hotel ini dilakukan oleh Vo Trong Nghia Architects. Hiroyuki Oki akan menghadirkan tiap sudut hotel tropis ini melalui foto – foto berikut ini.

Deskripsi singkat proyek hotel dan resort di Vietnam: Naman Retreat

Arsitek                    : Vo Trong Nghia Architects

Arsitek.

Desain Paviliun Kayu dengan Walkways di Area Benteng abad ke 17

pavilion-wooden-walkway-1

Review desain arsitektur paviliun dan walkways dari bahan kayu di Denmark karya arsitek Christiansen dan Andersen.

Sebagai alternatif Serpentine Gallery Pavilion yang ada di London, struktur kayu ini didirikan di Denmark dan didesain menyerupai bentuk cincin, yang menyediakan ruang untuk menyelenggakaran event – event, dengan dikeliling taman yang rindang. Struktur ini berada di satu kompleks dengan  Rosenborg Castle, Kopenhagen.

Fotografer Hampus Berndtson mencoba menghadirkan bentuk bangunan paviliun serta taman yang mengelilinginya melalui bidikan kameranya. (more…)

.