Category Archives: Interior Design

Main Street House, Desain Rumah Kompak, Efisien, dan Sangat Responsif terhadap Lingkungan

main_street_house_1

Desain arsitektur rumah tinggal yang tersusun atas material alam berpadu dengan material pabrikan industri pada eksterior sebuah rumah di Seattle karya Shed Architecture and Design.

Shed Architecture and Design merupakan studio arsitektur yang hasil karya terbarunya sukses menggabungkan antara material alam dan material pabrikan industri pada eksterior sebuah rumah yang lokasinya masih di sekitar kota Seattle home. Proyek rumah ini banyak menggunakan material metal cladding dengan permukaan yang bergelombang di sepanjang bingkai jendela dan pintu Douglas fir. Foto – foto dari Mark Woods mencitrakan kondisi dan tampilan rumah baik dalam.

Segala Hal Tentang Meja Rias, Tempat Kaum Hawa Bersolek

meja_rias_1

Segala hal yang mesti diketahui dari meja rias, baik yang ditempatkan di kamar tidur, di kamar ganti, maupun kamar mandi.

Meja rias atau vanity merupakan furnitur wajib. Keberadaanya tak hanya bisa ditemui di tempat tidur, melainkan juga di kamar mandi serta di ruang ganti. Meja rias ini biasanya hadir seperangkat dengan cermin besar dan beberapa laci di bawahnya. Meja rias juga dilengkapi lampu – lampu di sekelilingnya. Penerangan yang optimal akan membuat kita merasa lebih nyaman dalam membubuhkan make up.

Di pasaran tersedia beragam tipe dan model.

Mendesain Ruangan Kedap Suara

soundproofing_2

Menciptakan ruangan kedap suara dengan menggunakan material yang mampu meredam suara dan meminimalkan celah dalam ruangan.

Satu hal yang sangat mengganggu ketika kita tengah bersantai di kamar atau ruang keluarga, yakni ketika ada anggota keluarga kita tengah mengobrol, menyalakan musik keras – keras, bermain alat musik dengan kencang, atau membuat kegaduhan di ruangan lain. Kegaduhan ini biasa dilakukan oleh remaja yang kerap mengundang teman – temannya ke kamar. Meskipun jarak ruangan tersebut tak terlalu dekat dengan lokasi kita berada, kadang suaranya masih terdengar hingga ke sudut rumah. Tentu hal ini tidak mengenakkan.

Desain Prototipe Perumahan Vietnam Berbiaya Rendah Diperkenalkan oleh Arsitek Vo Trong Nghia

low_cost_house_1

Desain rumah tinggal dengan harga murah dan perawatan terjangkau untuk penduduk di sekitar delta Sungai Mekong, barat daya Vietnam.

Lewat proyek desainnya kali ini, Arsitek Vo Trong Nghia baru saja memperkenalkan fase kedua dari prototipe proyek tempat tinggal dengan harga terjangkau untuk masyarakat Vietnam dengan pemeliharaan yang mudah dan tak memerlukan biaya tinggi. Proyek ini sebenarnya merupakan bagian dari sebuah proyek pemerintah yang bertujuan untuk memecahkan krisis perumahan yang tengah dihadapi pemerintah negara tersebut.

Sekilas tentang profil proyek

Perusahaan Arsitek: Vo Trong.

Menghadirkan Bath-tub atau Shower di Kamar Mandi, Mana yang Lebih Menguntungkan?

bathtub_shower_1

Merenovasi kamar mandi, menambahkan bathroom appliances dan fixture, dan menghadirkan bath-tub atau shower di kamar mandi untuk menarik minat calon pembeli.

Ingin melakukan penjualan rumah dalam waktu dekat? Jika ingin mendapatkan harga yang tinggi, salah satu cara yang bisa Anda lakukan saat ini adalah memperbaiki dan merenovasi beberapa bagian rumah yang nantinya bisa menambah nilai jual rumah.

Salah satu bagian ruangan yang paling banyak diperhatikan calon pembeli adalah bagian kamar mandi. Kamar mandi yang memiliki kesan becek dan berlumut tentu akan menurunkan minat pembeli untuk membeli rumah tersebut. Kalaupun ia.