Category Archives: Home and Office Decorations

Desain Konversi Peternakan Menjadi Area Perumahan dan Perkantoran di Swiss karya EM2N

office_complex_1

Proyek konversi peternakan lama berusia 150 tahun di Swiss yang diubah menjadi komplek perumahan dan perkantoran karya EM2N.

Di Swiss, banyak bangunan ā€“ bangunan tua yang bersejarah dikonversi guna mempertahankan eksistensinya dan membuatnya bisa berdampingan dengan struktur baru. Sebuah bangunan yang cukup tua, yakni peternakan yang telah berusia 150 tahun, telah dikonversi menjadi komplek perumahan di Swiss oleh studio EM2N asal ZĆ¼rich. Tak hanya sebuah area perumahan, bangunan peternakan ini juga dibuah menjadi komplek kantor dan blok apartemen.

Proyek ini ditangani oleh EM2N setelah studio arsitek ini memenangkan kompetisi untuk mengembangkan.

Penataan Ruang Konferensi yang Optimal

ruang_konferensi_1

Referensi desain interior ruang konferensi, serta tips menata ruang konferensi untuk penyelenggaraan seminar, pertemuan dan business meeting.

Ruang konferensi adalah ruangan vital untuk mengadakan pertemuan ā€“ pertemuan penting, misalnya seminar, diskusi, atau pertemun bisnis. Area ini biasanya memiliki nuansa formal karena aktifitas yang diselenggarakan juga kebanyakan aktifitas ā€œseriusā€, meliputi presentasi bisnis dan diskusi ilmiah. Untuk menunjang aktifitas formal tersebut, diperlukan ruang konferensi yang nyaman, formal, namun tanpa terkesan kaku.

Agar dapat mewujudkan interior ruang konferensi, penataan furniture dan appliances yang tepat menjadi hal utama yang harus dipertimbangkan..

Renovasi Rumah Tua Menjadi Studio Arsitektur Lanskap Bebatuan Karya Ogawa Sekkei

architect_studio_1

Review proyek renovasi non permanen sebuah rumah tua untuk dijadikan kantor studio arsitektur lanskap.

Di antara kita, jarang ada yang mempergunakan kembali bangunan atau rumah tua yang usianya sudah puluhan tahun. Tak ayal, merobohkan rumah menjadi satu ā€“ satunya pilihan agar lahan yang ditempati rumah tua itu bisa dibangun kembali bangunan yang lebih baru.

Namun, cara ini sepertinya tidak berlaku bagi Ogawa Sekkei, salah satu arsitek asal Jepang. Bersama timnya, ia berhasil menjadikanĀ rumah tua menjadi sebuah area yang digunakan untuk studio arsitektur lanskap..

Desain Interior Butik Bally karya David Chipperfield yang Mengadaptasi Interior Butik karya Marcel Breuer pada 1920an

desain_interior_butik_bally_5

Review desain interior adaptasi Butik Bally karya Marcel Breuer dengan berfokus pada sepatu dan menekankan keberadaan rak sebagai bagian dari interior.

Arsitek Inggris David Chipperfield telah menyelesaikan proyek pertama untuk merek aksesoris Swiss dengan brand Bally. Proyeknya kali ini adalah desainĀ interior untuk bangunan butik ternama di New Bond Street, London.

Desain interior butik dari arsitek modernis, Marcel Breuer

David Chipperfield Architects menjadikan desain interior butik Bally karya Marcel Breuer yang dirancang pada tahun 1920-an untuk diadaptasi ke dalam butik yang baru.

Desain Resepsionis Area Seperti Apa yang Cocok untuk Perusahaan Anda?

desain_meja_resepsionis_1

Mendesain area resepsionis kantor yang indah dan representatif dengan 9 langkah berikut ini..

Mendesain dan mendekorasi resepsionis area menjadi salah satu bagian yang terpenting dari sebuah bisnis. Untuk bisa terlihat profesional dan berkelas, sebuah perusahaan perlu menata ruang resepsionisnya agar terlihat profesional dan representatif. Di samping itu, kita juga tidak boleh melupakan sisi menarik dan atraktif dari resepsionis area, sehingga pengunjung bisa merasa sedikit terhibur dengan tampilan resepsionis area yang menarik yang membuat pengunjung tidak bosan ketika menunggu atau mengantri di resepsionis.