Category Archives: Outdoor

Mencegah Tumbuhnya Rumput di Sela – Sela Pavers/Batu pada Jalan Setapak

pathway_1

Bahan – bahan yang dapat membantu membasmi sekaligus mencegah rumput agar tidak tumbuh pada sela – sela batu/paver pada jalan.

Tumbuhnya rumput memang tidak dapat diduga. Rumput liar bisa tumbuh di manapun di area outdoor, bahkan di spot yang sangat kecil sekalipun, misalnya di sela – sela batu / paving pada jalan setapak. Rumput – rumput liat yang tumbuh dengan sangat cepat ini bila tidak segera dibasmi akan tumbuh menyebar dan menjadi rimbun hingga akarnya tertancap kuat dan sulit dibersihkan. Bahkan, akar – akar rumput ini bisa saja mendesak batuan.

Berbagai Macam Jenis Tempat Naungan (Shades) di Area Outdoor

outdoor_shade_2

Menciptakan berbagai sudut di area outdoor seperti gazebo atau pergola yang bisa melindungi kita dari cahaya matahari.

Membuat sebuah area bernaung outdoor di sekitar rumah, seperti kebun, taman, atau play ground tentu sah – sah saja. Area bernaung outdoor ini bisa menjadi tempat untuk refreshing setelah jenuh seharian berada di dalam rumah. Akan tetapi, ada satu hal yang kerap menghalangi kita untuk beraktifitas di luar rumah, salah satunya karena kita tidak ingin berada di bawah sinar matahari.

Sinar matahari mengandung ultraviolet yang bisa berbahaya.

Berkebun Menjadi Lebih Seru dengan Greenhouse

greenhouse_1

Jenis greenhouse serta tips berkebun, menanam, dan memelihara tanaman dalam greenhouse.

Greenhouse atau sebagian orang menyebutnya sebagai rumah kaca merupakan bangunan kecil yang terpisah dari rumah / bangunan utama, yang fungsinya untuk menumbuhkan berbagai tanaman yang ukurannya tak terlalu besar. Selain itu, tanaman dalam greenhouse tersebut lebih sering ditanam dalam pot. Greenhouse bisa berfungsi sebagai area untuk membudidayakan tanaman tertentu karena di dalam greenhouse, kita akan lebih mudah dalam mengontrol perkembangan tanaman, mulai dengan mengontrol kondisi tanah, jumlah air, suhu, kelembaban, intensitas cahaya matahari, hingga menjaganya dari hama ulat atau hama lain.

9 Langkah Menghemat Penggunaan Air Ketika Menyiram Tanaman

nozzle_air

Cara menghemat, memanfaatkan, dan mengefektifkan penggunaan air untuk tumbuhan di taman.

Air bersih merupakan salah satu sumber daya alam yang kini jumlahnya semakin terbatas akibat polusi dan penggunaan yang berlebihan. Terlebih di kota – kota besar, keberadaan air bersih menjadi semakin langka dan mahal untuk didapatkan. Maka dari itu, semestinya kita melakukan penghematan dalam menggunakan air, dimulai dari cara – cara yang sederhana misalnya dengan mengurangi penggunaan air untuk menyiram tanaman.

Ya, kadang tanpa sadar kita melakukan banyak sekali pemborosan air, yaitu dengan menyiram tanaman secara berlebihan. Melalui.

Serba – Serbi Beranda: Apa yang dimaksud dengan Beranda?

beranda_1

HalΒ  - hal berkaitan dengan beranda termasuk definisi beranda, manfaat beranda, ide dan referensi beranda, hingga cara mendekorasi beranda.

Beranda, lanai, dek, galeri, serambi, sebenarnya semua istilah tersebut merujuk pada sebuah area berkumpul di luar rumah yang mampu meningkatkan tampilan sebuah rumah dan memungkinkan penghuninya menikmati alam bebas dengan atap yang terlindung. Beranda merupakan ekstensi dari rumah dan berfungsi sebagai area tambahan yang menjadi bagian dari area eksterior. Beranda adalah ruang outdoor namun dengan tertutupi atap. Beranda melekat dengan rumah, mirip sebuah serambi, tak heran banyak yang menyebut.