Category Archives: Healthcare

Bagaimana Cara Menyeimbangkan Suhu Lantai Atas dan Bawah

ventilasi-rumah-cross-ventilation-1

Tips desain arsitektur dan desain interior rumah – Beberapa cara dan trik untuk menyamakan suhu dirumah dua lantai  agar lantai atas tidak panas.

Apakah Anda sering merasakan lantai atas lebih panas dibandingkan lantai bawah? Problem semacam ini cukup kerap ditemui pada rumah dua lantai. Ya, rumah dua lantai memiliki problem dalam hal keseimbangan suhu antara lantai atas dan bawah. Lantai atas sering dirasakan memiliki hawa dan suhu udara yang lebih tinggi ketimbang lantai bawah.

Hal ini sesuai dengan hukum Fisika, bahwa suhu udara tinggi akan naik ke permukaan yang lebih tinggi, dalam hal ini, lantai.

Menemukan Sumber Mata Air di Lingkungan Tempat Tinggal

sumber-mata-air-1

Cara mengidentifikasi dan menentukan adanya sumber mata air di suatu wilayah dengan mengenali tanda – tandanya berikut ini.

Musim kemarau telah melanda Indonesia, dan berdampak pada kekeringan yang terjadi di beberapa daerah di Indonesia. Kekeringan ini disebabkan sumber air yang berkurang, menguap, dan mengering, atau pasokan air dari perusahaan daerah yang minim yang mengakibatkan beberapa rumah tak teraliri air. Hal ini cukup meresahkan, mengingat air adalah sumber daya yang cukup vital bagi kelangsungan hidup manusia.

Jika kekeringan ini juga melanda lingkungan Anda, mungkin diperlukan kejelian untuk menemukan sumber mata air baru. Mata air alami berasal dari.

Mendekorasi Interior Rumah atau Ruangan dengan Lemon

dekorasi-interior-ruangan-dengan-lemon-3

Tips desain interior rumah – Langkah-langkah berkreasi dengan lemon sebagai salah satu elemen dekorasi ruangan alternatif.

Kebanyakan orang memanfaatkan lemon hanya sebagai buah untuk membuat minuman, jus, atau bahan yang digunakan untuk menghilangkan bau amis yang menyengat. Buah lemon nampaknya memang lebih banyak digunakan untuk dimanfaatkan aromanya yang segar dan sedikit tajam, sehingga mampu menghilangkan atau menyamarkan bau yang tak sedap. Nyatanya, selain aromanya yang segar, lemon pun bisa menjadi salah satu elemen dekoratif ruangan. Berikut ini cara unik dalam berkreasi dengan lemon sebagai salah satu elemen dekoratif ruangan. Read more No Comments

Kursi Ergonomis untuk Mengurangi Keluhan pada Punggung

desain-kursi-ergonomis-1

Tips desain interior rumah – Cara memilih kursi yang tepat agar punggung tetap nyaman saat digunakan untuk bersandar.

Sering mengalami keluhan sakit punggung? Keluhan ini banyak dirasakan, terutama oleh pekerja kantoran atau mereka yang banyak menghabiskan waktu dengan duduk. Keluhan ini bisa diperparah dengan posisi duduk yang salah, serta model dan desain kursi yang salah dan tidak dapat membuat punggung nyaman ketika kita bersandar. Sakit punggung ini bisa dihindari dengan pemilihan kursi yang nyaman dan menopang punggung dengan baik, sehingga kita tidak akan merasa sakit meski duduk di kursi dalam waktu lama.

Kursi yang.

Mempersiapkan Rumah Sebelum Ditinggal Bersilahturahmi

desain-interior-rumah-untuk-menyambut-idul-fitri-1

Tips desain interior rumah – Langkah-langkah untuk meninggalkan rumah dengan rasa aman saat pergi bersilaturahmi.

Esok hari kita akan merayakan hari raya Idul Fitri. Sebagian dari kita tentu merayakannya dengan bersilaturahmi mengunjungi keluarga dan sanak saudara, baik yang dekat maupun yang tinggal cukup jauh. Bagi kita yang akan mengunjungi sanak saudara yang berada jauh, bahkan di luar kota, hal ini tentu membuat kita harus meninggalkan rumah dalam jangka waktu yang cukup lama.

Agar rumah tetap aman saat ditinggal bersilaturahmi, perlu dilakukan beberapa langkah pengamanan, sehingga hati dan pikiran kita akan lebih tenang saat meninggalkan rumah..