Category Archives: Living Room Furniture

Hal-Hal Yang Harus Anda Ketahui Sebelum Membeli Sofa

modern-sofa-for-living-room-2

Tips desain interior rumah - Beberapa informasi mengenai hal-hal yang harus diketahui sebelum membeli sofa untuk ruang tamu dirumah Anda.

Sofa merupakan salah satu furnitur penting yang harus ada di setiap rumah. Sofa biasanya diletakkan di ruang tamu, ruang keluarga dan terkadang diletakkan dikamar. Karena tentunya sofa akan digunakan dalam waktu yang lama, tentu Anda harus berhati-hati dalam memilihnya.

Agar Anda tidak salah dalam memilih sofa, ada pertimbangan penting yang harus Anda ketahui. Untuk itu, hal-hal dibawah ini harus Anda ketahui sehingga proses memilih sofa tidak akan memakan waktu yang lama dan Anda pun akan.

Desain Interior Ruang Tamu Kreatif yang Akan Membuat Rumah Nampak Lebih Indah

desain-interior-ruang-tamu-bergaya-modern-1

Tips desain interior ruang tamu - Ide desain interior ruang tamu dengan mengedepankan kreatifitas agar tampilan rumah Anda nampak lebih indah dai ruang tamu di rumah-rumah biasanya.

Ketika Anda berencana untuk mendekor  interior ruang tamu, tentu banyak hal yang harus Anda perhatikan. Hal utama yang harus Anda perhatikan agar menghasilkan dekorasi yang menarik adalah dengan mengedepankan aspek kenyamanan. Selain kenyamanan, aspek keindahan juga harus diperhatikan agar tampilan ruang tamu sedap dipandang mata. Saat ini, Anda dapat menemukan ide kreatif  untuk dekorasi ruang tamu dari berbagai sumber seperti dari blog tentang renovasi rumah atau bahkan majalah.

Kesalahan Yang Sering Dilakukan Dalam Mendesain Interior Rumah

ide-desain-interior-ruangan-1

Tips desain interior rumah - Beberapa kesalahan umum yang umumnya ditemui ketika sang pemilik rumah melakukan desain interior pada rumah mereka.

Ketika Anda sedang berjalan-jalan ke toko interior rumah, terkadang Anda hanya tertarik bentuknya yang terlihat bagus kemudian tanpa berpikir panjang, Anda langsung membelinya karena nampaknya dapat digunakan untuk dekorasi interior rumah yang Anda miliki. Tentu saja hal semacam ini tidak selalu benar karena Anda hanya mengikuti keinginan semata tanpa melihat kecocokan untuk desain interior rumah yang tersedia.

Mendesain interior rumah tentu harus dilakukan secara hati-hati karena hal ini akan menunjukan selera pribadi Anda. Anda harus memiliki.

Dekorasi Interior Ruang Tamu Berukuran Kecil Agar Lebih Menarik

desain-interior-ruang-tamu-1

Tips desain interior ruang tamu - Aneka tips dekorasi interior ruang tamu berukuran kecil agar tampak lebih besar, lebih nyaman dan menarik.

Tren desain interior rumah yang akhir-akhir ini berkembang adalah tren desain ruang keluarga dan ruang tamu berukuran kecil. Banyak pemilik rumah berpikir bahwa hal tersebut akan menghemat ruang yang ada sehingga mereka dapat memaksimalkan desain interior yang di inginkan. Ruang tamu biasanya membutuhkan desain interior khusus yang tidak hanya indah saja namun juga kenyamanan yang harus tetap diutamakan.

Membuat interior ruang tamu berukuran kecil nampak lebih besar dan menarik bisa Anda lakukan dengan tipuan.

Dekorasi Interior Ruang Tamu Berdasarkan Saran Para Ahli

desain-interior-ruang-tamu-yang-modern-dan-nyaman-2

Tips desain interior ruang tamu – Langkah-langkah mendesain interior ruang tamu berdasarkan saran dari para ahli  yang akan membuat tampilan ruang tamu Anda menjadi lebih menawan.

Setelah seharian bekerja, tentunya Anda ingin menghabiskan waktu dirumah untuk berkumpul bersama keluarga menikmati hidangan yang telah disediakan dan merilekskan pikiran untuk kembali bekerja ke esokan harinya. Untuk itu, rumah harus didesain senyaman dan seindah mungkin agar ketika Anda kembali ke rumah suasana hati Anda akan menjadi lebih baik.

Selain pergi ke tempat tidur tentu saja ruang tamu atau ruang keluarga biasanya dijadikan sebagai tempat pelepasan stress sambil menonton TV. Ruang.