Category Archives: Bedroom Furniture

Agar Kamar Tidur Layaknya Kamar Hotel Mewah

kamar-tidur-mewah_1

Tips untuk mengubah kamar tidur biasa menjadi kamar tidur mewah layaknya kamar hotel berbintang.

Melangkah ke dalam kamar tidur hotel berbintang yang sangat mewah, dengan desain interior yang luar biasa dan stylish, mampu membawa perasaan senang dan takjub bagi siapa saja yang menginjakkan kaki didalamnya. Bila Anda termasuk orang yang kerap dibuat takjub dengan desain interior kamar tidur mewah yang ditawarkan hotel berbintang, ada kesempatan bagi Anda untuk mengadaptasi gaya interior ini ke dalam kamar tidur pribadi Anda, yang memungkinkan Anda memiliki kamar tidur seperti kamar hotel. Beberapa.

Memilih Bantal yang Tepat untuk Menunjang Kualitas Tidur

bantal_1

Kenali jenis – jenis posisi tidur, karakter bantal, dan material pengisi bantal yang tepat guna menunjang posisi tidur dan mendapatkan kualitas tidur yang optimal.

Bangun tidur dengan rasa sakit dan kaku pada leher tentu merupakan hal yang sangat tidak menyenangkan dan bisa mengganggu aktifitas sehari – hari. Hal ini bisa dikarenakan penggunaan bantal yang tidak tepat, entah itu karena bantal yang terlalu tipis, atau justru terlalu besar dan keras. Maka dari itu, kita perlu memilih bantal yang tepat untuk menunjang tidur, sehingga kita.

Mendeteksi dan Mengusir Kutu dan Tungau di Kasur? Ini Cara Ampuhnya!

matras tempat tidur

Tips dan cara mengusir kutu dan tungau dari tempat tidur, serta bahan kimia apa saja yang bisa membantu memusnahkan hewan tersebut.

Sering merasakan gatal – gatal ketika bangun tidur? Atau terdapat tanda kemerahan seperti bekas gigitan pada kulit? Mungkin sebagian dari Anda menyangka bahwa tanda itu merupakan tanda bekas gigitan nyamuk. Namun, siapa sangka jika tanda tersebut juga bisa berarti gigitan kutu atau tungau? Ya, kutu atau tungau ini merupakan hewan yang ukurannya sangat kecil dan hampir tidak terlihat secara kasat mata.

Hewan – hewan tersebut biasa berdiam di.

Memilih Matras Terbaik untuk Kualitas Tidur yang Optimal

matras_1

Berbagai Jenis dan ukuran matras, serta tips memilih matras yang tepat untuk mendapatkan kualitas tidur yang optimal.

Jenis dan ukuran matras

Matras atau biasa juga disebut kasur, hadir dalam berbagai jenis. Tipe atau jenis matras ada yang didasarkan pada bahannya, namun ada juga yang didasarkan pada ukurannya. Berdasarkan ukuran, beberapa tipe matras yang umum kita kenal antara lain:

  • Tipe King Size dengan ukuran lebar 76 inchi dan panjang 80 inchi
  • Tipe California king dengan ukuran lebar 72 inchi dan panjang 84.

Tips dan Ide Kreatif tentang Headboard

headboard_1

Tips dan ide kreatif dalam memilih, membuat, mendekorasi, dan membersihkan headboard pada tempat tidur.

Headboard merupakan salah satu unsur tempat tidur yang lebih berfungsi sebagai elemen dekoratif ketimbang elemen fungsional. Untuk itu, tak banyak orang menerapkan headboard ini pada tempat tidurnya. Tetapi ada juga tempat tidur yang biasanya dibeli sudah dilengkapi dengan headboard, sehingga kita tak perlu lagi memasang headboard yang baru.

Bagi mereka yang belum menggunakan headboard pada tempat tidurnya, mungkin mereka mempertimbangkan masalah biaya, karena selama ini headboard identik dengan ekskusif dan terbuat dari material yang mahal.Β Padahal, headboard bisa dibuat.