Category Archives: Home Design

Kumpulan Gambar (Sketsa) Desain Rumah

kumpulan-gambar-desain-denah-rumah_bagian 1

Kumpulan berbagai desain layout rumah yang terdiri atas rumah 1 lantai, dan 2 lantai dengan berbagai ukuran yang bisa digunakan untuk rumah Anda.

Saya sering kali mendapat kiriman email atau komentar-komentar di weblog ini yang meminta referensi desain rumah, perlu diketahui bahwa umumnya arsitek  membuat desain rumah antara yang satu dengan lainnya selalu berbeda. Hal yang menyebabkan setiap desain berbeda adalah: space/lahan yang akan ditempati membangun rumah atau bangunan biasanya tidak sama, dan kebutuhan ruangan dari tiap-tiap keluarga.

Modern Tropical Home Design – Designed For Entertaining

front view

Home design series; modern tropical home design, designed house for entertaining.

If entertaining is your passion, then this modern tropical home design is the design perfect for you. With a large, open floor plan and an array of amenities, every gathering will be success.

The foyer embraces the living areas accented by a wet bar. The living and dining room each access a screened entertainment center for outside enjoyment.

The gourmand kitchen delights with its openness to the rest of the house. A morning room also.

Desain Rumah Mungil Yang Artistik

Tips dan cara yang dapat dilakukan untuk membangun rumah berukuran kecil namun tetap indah dan artistik.

Perkembangan dunia properti saat ini sangat pesat, hal ini ditandai dengan banyaknya pembangunan unit-unit properti, misalnya: apartemen atau kondominium eksklusif yang super mewah atau pembangunan rumah-rumah mungil yang sederhana.

Bersamaan dengan perkembangan dunia properti tersebut, kebutuhan masyarakat akan rumah belakangan ini sangat tinggi. Jika budget kurang mencukupi untuk membeli rumah yang middle end, rumah mungil atau sederhana pun tidak menjadi halangan untuk mewujudkan keinginan memiliki.

Memilih Desain Rumah Yang Berkarakter Penghuni

rumah box modern

Panduan bagi Anda dalam memilih desain rumah yang sesuai dengan kebutuhan dan kepribadian Anda beserta keluarga.

Anda berencana membangun rumah dalam waktu dekat? Tak sedikit orang yang tiba-tiba saja merasa 'pusing tujuh keliling' ketika hendak membangun rumah. Rasanya, begitu banyak hal yang bertumpuk memenuhi isi kepala. Dari soal dana, desain arsitektur bangunan, tukang, harga bahan-bahan bangunan yang meroket, sampai soal-soal kecil seperti memilih motif keramik lantai.

DANA

Agar tak sampai senewen seperti itu, maka Anda perlu melakukan persiapan matang. Hal utama yang perlu Anda siapkan adalah dana. Besaran dana yang Anda miliki.