Category Archives: Architectural Elements

Desain Gedung Sekolah dengan Dominasi Kayu Pinus dan Warna Putih di Cili

children_school_1

Review proyek desain bangunan sekolah paska gempa di Cili karya studio arsitek LAND Arquitectos.

Sebuah sekolah yang sudah hancur semasa gempa Cili di tahun 2010 telah dibangun kembali oleh Santiago studio LAND Arquitectos menggunakan bahan – bahan sederhana, seperti kayu pinus yang dicat putih yang terpampang jelas pada gambar di bawah ini yang berhasil diabadikan oleh fotografer Sergio Pirrone.

Sekolah Santa Rosa ini berlokasi di Constitucion, sebuah kota di pesisir selatan tengah Cili, yang juga turut hancur oleh gempa besar yang melanda pada 27 Februari 2010. Gempa di Cili ini tergolong salah satu gempa.

Berbagai Majam Kolam Renang Menurut Jenis Airnya

desain_kolam_renang_1

Mengenali berbagai tipe kolam renang dari jenis air yang digunakan: Air asin, air mineral, dan air berklorin.

Selama ini, kita mengetahui kolam renang adalah area untuk berolahraga di air. Nyatanya, kolam renang juga bisa sekaligus menjadi sarana rileksasi, sehingga kualitas air kolam renang menjadi faktor yang penting untuk diperhatikan. Saat ini semakin banyak hotel, resort, bahkan rumah pribadi yang memiliki kolam renang sendiri. Kebanyakan, kolam renang yang dihadirkan di tempat umum atau di ruang pribadi adalah kolam renang dengan air klorin.

Kini, selain air berklorin,.

Desain dan Renovasi Courtyard House Karya Philippe Baumann

courtyard_house_1

Review proyek renovasi courtyard house dengan penggunaan material beton dan baja yang kental dengan gaya industrial karya arsitek Philippe Baumann.

Proyek yang akan direview kali ini adalah renovasi sebuah courtyard house dengan bentuk fasad yang didominasi beton dengan shutter logam berengsel yang berfungsi sebagai layar privasi dan terpasang pada jendela rumah bertingkat di New York. Proyek ini dikerjakan langsung oleh arsitek Philippe Baumann yang ditujukan untuk dirinya dan mitra nya, seperti yang terlihat dalam beberapa gambar courtyard house di bawah ini yang diabadikan oleh Bruce Buck.

Dekorasi Interior untuk Rumah Kayu (Log Houses)

eksterior_rumah_kayu_1

Beberapa tips dalam mendekorasi interior rumah kayu serta berbagai tema desain interior untuk rumah kayu.

Kabin atau rumah yang sepenuhnya terbuat dari kayu log/kayu utuh cukup digemari di luar negeri, dan biasanya lokasinya tak jauh dari hutan, pantai, danau, atau pegunungan. Sehingga, bisa dibilang rumah kayu ini lebih banyak difungsikan untuk liburan dan menyepi dari hiruk pikuk aktifitas perkotaan.

Namun dalam mendekorasi interior rumah kayu, hal ini tidaklah mudah karena rumah kayu sudah memiliki struktur dan karakter sendiri yang kuat. Maka, disarankan untuk memilih tone, warna, atau dekorasi yang tidak merusak karakter.

Membuat Balkon, Tangga, dan Loteng yang Aman Bagi Anak

balkon_1

Beberapa cara menciptakan balkon, loteng, dan tangga yang aman untuk anak dan mampu meminimalkan kemungkinan kecelakaan atau jatuh.

Memiliki anak kecil di rumah? Anda perlu waspada, terutama saat membiarkan mereka bermain sendiri tanpa pengawasan. Sebab, beberapa sudut di rumah bisa sangat berbahaya bagi keselamatan buah hati Anda, misalnya balkon, tangga, hingga loteng (loft). Sudut – sudut tersebut biasanya menarik perhatian anak kecil yang baru bisa berjalan. Bagi Anda yang tinggal di apartemen atau kondominium, ancaman ini pun bisa bertambah serius mengingat lokasi apartemen atau kondominium cukup tinggi.

Untuk membuat Anda tak bertambah.