Category Archives: Architectaria

15 Tips Dekorasi untuk Membuat Rumah dengan Gaya

 

Tips mendekorasi rumah – Beberapa tips akan membantu anda sebagai referensi agar rumah menjadi lebih bergaya

Ketika tiba saatnya untuk mendekorasi atau mendekor ulang bisa jadi menakutkan untuk mencoba dan menciptakan desain interior yang bergaya. Saat ini, mendekorasi lebih banyak tentang pilihan daripada aturan keras dan cepat dalam hal menghias rumah Anda. Fokusnya adalah pada mengadaptasi konsep ke ruang dan kepribadian Anda daripada mengikuti formula yang ditentukan.

Sudah ada interior dari dekade terakhir yang digantikan dengan gaya dekorasi yang lebih santai dan individualis. Tentu saja, berikut ini adalah beberapa tips dekorasi rumah yang dapat membantu Anda memilih apa yang terbaik.

Tiga Hal yang Perlu Diperhatikan Ketika Mendekorasi Interior Rumah Anda

desain-interior-rumah-1

Tips desain interior rumah - Tiga hal berikut ini sangat menentukan keberhasilan Anda dalam mendekorasi ulang interior rumah Anda.

Banyak orang yang sudah menghabiskan uang yang cukup banyak untuk mendekorasi ulang rumah mereka. Namun, hasilnya tidak seperti yang diharapkan. Tentu hal ini tidak ingin terjadi pada diri Anda.

Sebenarnya mendekorasi ulang sebuah rumah tidak hanya sekedar mengganti warna cat dinding, mengganti furniture, atau merubah beberapa bagian dari rumah. Jika hal tersebut yang ada dipikiran Anda, maka bersiap-siaplah untuk kehilangan uang.

Ada tiga hal yang harus Anda perhatikan. 3 hal ini penting karena sangat berkaitan dengan apakah Anda berhasil dalam.

Cara Tepat Agar Dinding Rumah Tidak Lembab

dinding-lembab-1

Tips merawat dan merenovasi rumah – Beberapa Tips yang akan membantu Anda bisa memastikan dinding rumah Anda tidak lembab apalagi berjamur.

Salah satu keluhan yang sering diungkapkan oleh banyak sekali pemilik rumah adalah dinding yang lembab. Tentu saja banyak faktor yang menjadi penyebab dinding lembab. Jika dibiarkan, maka jamur akan tumbuh pada dinding.

Cara untuk mengatasi dinding yang lembab sangat mudah. Hanya saja, Anda harus temukan dulu penyebab dinding lembab terlebih dahulu.

Faktor Penyebab Dinding Lembab

Dinding yang biasanya lembab adalah dinding yang menjadi pembatas antara ruangan dengan kamar mandi. Karena pada dasarnya kamar mandi itu sangat lembab.

Tips Membuat Ruangan Sempit Tanpa Jendela Tetap Nyaman

desain-interior-ruang-tanpa-jendela_skylight3

Tips desain interior rumah – Beberapa tips yang harus Anda ketahui jika Anda sudah terlanjut memiliki ruangan tanpa jendela, Anda akan tahu cara menyiasati ruangan tanpa jendela.

Banyak pemiliki rumah yang pada kondisi tertentu salah satu ruangannya tidak memiliki jendela. Hal ini sangat sering terjadi ketika rumah dibangun di area yang sempit di perkotaan yang sudah padat penduduk. Setiap rumah dibangun dan hampir tidak memiliki space untuk sirkulasi udara, yaitu jendela samping. Karena tanah sebelah rumah sudah dibandung dinding rumah tetangga.

Namun, Anda tidak perlu khawatir. Ada solusi kamar tanpa jendela. Solusi ini Anda bisa terapkan agar ruangan tersebut.

Beberapa Hal Yang Perlu Dipertimbangkan Sebelum Membuat Denah Rumah Bergaya Minimalis

desain-eksterior-rumah-minimalis

Tips desain arsitektur rumah - Berikut ini beberapa hal yang akan membuat Anda lebih mudah dalam membuat denah rumah minimalis idaman Anda sekeluarga.

Ada banyak sekali contoh denah rumah minimalis yang Anda bisa dapatkan di internet. Akan tetapi, apakah denah tersebut sesuai dengan lahan yang Anda miliki?

Luas atau bentuk lahan hanya salah satu faktor saja. Dan tentu saja ada beberapa lagi faktor yang menentukan seperti apa denah rumah Anda.

Oleh karena itu, ada beberapa hal yang harus digunakan untuk bahan pertimbangan sebelum Anda membuat denah rumah idaman Anda. Read more 2 Comments