Mengenal lebih dekat dengan sejarah, fitur-fitur tangga, bahan-bahan untuk pembangunan tangga, serta jenis atau model tangga yang sering dijumpai di rumah-rumah.

Tangga merupakan elemen arsitektural yang selalu hadir di sebuah rumah yang memiliki lebih dari satu lantai. Tangga kini tak hanya didesain dan ditempatkan pada suatu rumah karena fungsinya sebagai penghubung antara lantai bawah dan lantai atas, tapi juga sebagai salah satu aspek dekoratif pada rumah yang dapat memberikan sedikit sentuhan seni pada bangunan rumah.

Tangga dapat dibangun dari bermacam-macam bahan,.