Monthly Archives: July 2014

Membersihkan Dapur dan Kitchen Appliances Paska Lebaran

dapur_bersih_1

Beberapa tips dalamΒ membersihkan kitchen appliances paska lebaran sebelum menyimpannya kembali pada kabinet dapur.

Memasuki H+2 lebaran tahun 2014 ini, banyak hal yang mesti kita benahi kembali, terutama menyangkut kondisi rumah yang sedikit berantakan paska kehadiran sanak saudara. Dapur merupakan spot yang paling berantakan dan kotor selepas lebaran, terutama paska digunakan untuk memasak dan menyiapkan makanan berlemak dan bersantan, seperti rendang, gulai, coto makassar, dsb. Sisa – sisa lemak dan minyak yang menempel pada peralatan dapur juga hal yang perlu diatasi secara serius.

Jika tidak dibersihkan dengan benar,.

Membersihkan dan Menyimpan Alat – Alat Berkebun (Gardening Tools)

alat_berkebun_1

Bagaimana cara membersihkan, menyimpan, dan menjaga alat – alat berkebun dari kotoran, karat, jamur, dan rayap dengan tepat.

Sebelum merayakan lebaran iedul fitri kemarin, tentu banyak persiapan telah Anda lakukan, salah satunya membersihkan dan merapikan taman atau kebun di sekitar rumah Anda. Paska melakukan beberapa pembersihan disekitar rumah, kemanakah Anda menyimpan alat – alat berkebun tersebut? Sudahkah Anda menyimpannya dengan benar dan di tempat yang tepat? Jika tidak, alat – alat berkebun bisa mudah berkarat atau rusak, hingga tak bisa digunakan kembali. Kenali.

Sajikan Aneka Minuman dan Camilan Lebaran di Ruang Tamu dengan Serving cart

serving_cart_1

Tips menyiapkan dan menyajikan aneka minuman dan camilan lebaran di ruang tamu dengan serving cart.

Umat muslim Indonesia saat ini tengah merayakan hari raya Idul Fitri. Sesuai tradisi, datangnya hari raya selalu diikuti dengan berbagai sajian makanan di ruang tamu untuk menyambut tamu. Hal ini membuat meja tamu penuh sesak, hingga tak ada lagi tempat untuk menyajikan camilan khas lebaran. Jika Anda berada dalam kondisi ini, serving cart bisa diandalkan untuk menyiapkan dan menyajikan aneka minuman dan camilan lebaran.

Serving cart umum digunakan.

Desain Terminal di Bandara Internasional Tjep Heydar Aliyev di Azerbaijan yang Mewah dan Menawan karya Autoban

bandara_heydar_aliyev_15

Review desain arsitektur terminal di Bandara Internasional Tjep Heydar Aliyev di Azerbaijan dengan fitur Cocoons, bangunan mirip kepompong yang dialokasikan sebagai lounge untuk penumpang kelas bisnis.

Memasuki masa mudik lebaran, kita disajikan dengan pemandangan hiruk pikuk orang – orang yang ingin pergi ke kampung halamannya barang sejenak. Berbagai moda transportasi dipilih pemudik, mulai dari sepeda motor, mobil pribadi, bis, kereta api, hingga pesawat terbang.

Pesawat terbang menjadi moda transportasi yang banyak dilirik para pemudik tahun ini, karena dengan menggunakan pesawat, lama perjalanan pun menjadi lebih singkat. Hal ini berakibat pada tumpukan.

Berbagai Macam Kreasi dan Variasi Plafon untuk Kamar Mandi

plafond_kamar_mandi_1

Berbagai macam warna, gambar, material, dan ide kreatif nan unik pada plafon untuk kamar mandi.

Setelah kemarin kita membahas desain kamar mandi pria dengan gaya maskulin, artikel kali ini masih membahas seputar desain dan dekorasi kamar mandi serta hal – hal unik apa saja yang bisa kita aplikasikan di sini. Salah satu yang akan menjadi fokus kali ini adalah bagian plafon.

Faktanya, ada berbagai macam kreasi dan variasi plafon untuk kamar mandi. Plafon (ceiling) sering dianggap sebagai salah satu elemen dalam ruangan yang mampu menambah.