Monthly Archives: June 2008

Interior Desain Tips: Aksesoris Pelengkap Interior – Menyelaraskan Antara Selera dan Budget

Desain-Interior7-Informasi

Tips desain interior rumah - Hal-hal yang harus Anda perhatikan dalam mendesain interior ruangan, menentukan budget sesuai dengan kebutuhan desain interior Anda.

Beberapa orang seringkali mengalami kebingungan ketika akan menambahkan atau membeli aksesoris pelengkap didalam ruangan, persoalan ini lumrah terjadi, dan biasanya hal ini terjadi dikarenakan oleh dua hal yaitu selera dan budget. Jika kebutuhan aksesoris ruangan harus mengikuti selera tentunya dibutuhkan budget yang mungkin saja cukup besar, sementara jika budget yang menjadi patokan dalam pemilihan aksesoris kemungkinan

Interior Desain Tips: Membangun Home Theater Sendiri – Beberapa Ide Dalam Menata Speaker Yang Inovatif

speaker1.b

Tips desain interior rumah - Langkah-langkah untuk membuat home theater dirumah sekaligus mendekorasi home theater agar terasa nyaman.

Berikut ini adalah beberapa ide/gagasan inovatif yang dapat Anda pergunakan untuk menata speaker home theater Anda.

Meskipun speaker home theater sangat hebat dalam meningkatkan kualitas suara dari film atau musik, speaker tersebut dapat juga merusak penampilan dari dekorasi ruangan home theater, terutama adalah merusak penampilan dari dinding ruangan. Oleh karenanya dibutuhkan ide-ide kreatif untuk menata penampilan speaker agar terlihat lebih inovatif, sehingga speaker didalam.

Interior Desain Tips: Beberapa Ide Dalam Mendekorasi Home Theater Dirumah Anda

home theater1

Tips desain interior rumah - Mendesain home theater dirumah, meliputi peralatan audio dan video, desain, dan teknik penataan suara atau akustik.

Hallo pembaca setia architectaria.com, pertama kali saya ingin menyapa anda.. Apa kabar? Semoga anda semua beserta keluarga selalu dalam keadaan sehat dan diliputi rasa bahagia. Senang sekalia rasanya saya bisa kembali menulis artikel dan tips buat anda. Saya beberapa kali menerima email yang meminta untuk dibuatkan artikel atau tips tentang home theater (home theatre), langkah-langkah pembuatan dan proses mendekorasi home theater tersebut tentunya. Berikut ini.