Tips renovasi rumah - Beberapa alasan dan tips yang harus Anda ketahui mengenai atap rumah yang bocor dan bagaimana cara mengatasinya.
Atap yang bocor adalah sebuah masalah yang harus segera Anda tangani karena dapat menimbulkan kerusakan pada rumah Anda. Air yang menyusup ke plafon dan dinding rumah Anda tentu akan menyebabkan noda yang susah dihilangkan. Selain itu, atap yang bocor dapat menumbuhkan jamur karena lembab dan bahkan kerusakan pada kontruksi rumah. Memperbaiki atap yang bocor secara cepat berarti Anda harus siap untuk meluangkan waktu agar kebocoran atap dapat segera teratasi.
Sayangnya, tidaklah mudah untuk mengidentifikasi.