Category Archives: Architectural Elements

Gazebo Sebagai Aksesoris Taman Dirumah Anda

gazebo_dan_pergola_modern_2

Tips dan beberapa hal yang harus Anda ketahui untuk membangun gazebo dan mendekorasi taman dirumah Anda.

Taman bagi sebagian orang mungkin merupakan bagian yang penting dan tidak dapat dipisahkan dari sebuah rumah. Persoalan penting tidaknya sebuah taman pada tiap-tiap rumah atau hunian tentu didasari oleh berbagai alasan. Sebagian mengatakan kegiatan sosialisasi antar anggota keluarga banyak dilakukan ditaman, sebagian lagi mengatakan mereka menjamu tamu-tamu penting ditaman, sebagian lagi mengatakan mereka biasa melakukan “party” ditaman, sebagian lagi mengatakan mereka melakukan arisan antar tetangga ditaman, dan berbagai alasan-alasan lainnya.

Dari sekian alasan manfaat dan kegunaan taman yang telah.

Seri Perencanaan Bangunan – Desain Pondasi

kolom_pondasi_1

Tips dan cara mendesain, merencanakan dan menghitung kekuatan pondasi untuk bangunan atau rumah tinggal.

Beberapa hari yang lalu ada email yang masuk ke saya, inti dari email itu adalah meminta contoh perencanaan (desain dan perhitungan) pondasi. Sebenarnya ketika akan merencanakan sebuah bangunan gedung, tidak bisa dilakukan secara parsial. Misalnya hanya meminta contoh desain pondasi, sloof (balok ikat), plat tangga, plat lantai, plat atap, kolom, balok, kuda-kuda, dsb. Ketika berbicara soal perencanaan bangunan, maka kita harus membahas masalah tersebut secara luas. Yang saya maksud adalah, dimulai dari penentuan titik-titik pondasi, mendata kolom (kolom.

Mengenal Tata Cahaya

Penjelasan mengenai beberapa jenis pencahayaan serta fungsi-fungsi dari tipe pencahayaan tersebut.

Tentang Cahaya

Cahaya terdiri dari tujuh warna, yaitu merah, jingga, kuning, hijau, biru, nila dan ungu. Ketujuh warna ini dapat dipecah menggunakan sebuah prisma. Cahaya yang terpisah-pisah ini dikenal sebagai spektrum warna.

Manusia dapat melihat warna sebuah benda jika benda terkena cahaya. Warna merah muncul karena benda itu menyerap seluruh spektrum warna, kecuali spektrum warna merah. Benda berwarna hitam karena menyerap seluruh spektrum warna, dan berwarna putih jika memantulkan kembali seluruh spektrum cahaya yang mengenainya.

Ragam Persepsi Tentang Arsitektur

sydney opera house

Pembahasan mengenai konsep dan pengertian arsitektur berdasarkan berbagai dari pendapat.

Beberapa hari yang lalu seorang teman bertanya pada saya, Apa sebenarnya arsitektur? Tanpa mendefinisikan secara eksplisit saya langsung menjawab, Arsitektur adalah seni, budaya, simbol, ruang, dan berhubungan dengan apapun yang berada disekitar manusia". Kemudian teman saya melanjutkan pertanyaannya, kenapa arsitektur bisa dikatakan simbol? Kemudian saya katakan: ada kalanya saat seorang baik arsitek ataupun bukan arsitek membuat sebuah sketsa, maka hasil dari sketsa tersebut akan langsung menunjuk pada sesuatu baik itu tempat, arah, tujuan, dsb.

Contoh sederhana nya adalah jika saya membuat sketsa bentuk.