Category Archives: Architectaria

Desain Paviliun Kayu dengan Walkways di Area Benteng abad ke 17

pavilion-wooden-walkway-1

Review desain arsitektur paviliun dan walkways dari bahan kayu di Denmark karya arsitek Christiansen dan Andersen.

Sebagai alternatif Serpentine Gallery Pavilion yang ada di London, struktur kayu ini didirikan di Denmark dan didesain menyerupai bentuk cincin, yang menyediakan ruang untuk menyelenggakaran event – event, dengan dikeliling taman yang rindang. Struktur ini berada di satu kompleks dengan  Rosenborg Castle, Kopenhagen.

Fotografer Hampus Berndtson mencoba menghadirkan bentuk bangunan paviliun serta taman yang mengelilinginya melalui bidikan kameranya. (more…)

.

Sudah Siapkah Rumah Anda untuk Menyambut Tamu di Hari Raya?

dekorasi-rumah-hari-raya-idul-fitri-1

Tips desain interior rumah – Beberapa hal yang perlu disiapkan pada interior rumah untuk menyambut tamu dan keluarga yang mudik lebaran.

Momen lebaran tinggal menghitung hari, saatnya menyiapkan rumah untuk menyambut keluarga yang akan mudik dan berkunjung ke rumah kita. Tetapi, kadang kita tidak memiliki cukup banyak waktu untuk melakukan pembenahan dan penataan ulang dekorasi rumah. Bahkan, mungkin tak banyak dari kita yang punya cukup waktu untuk membersihkan seluruh rumah.

Namun agar tidak mengecewakan tamu, lakukan cara sederhana ini untuk menyambut tamu lebaran di rumah tanpa harus menghabiskan waktu yang lama. Cukup dengan meluangkan.

Rumah Berbentuk Persegi Panjang, Bagaimana Menyiasatinya?

desain-interior-rumah-bentuk-persegi-panjang-1

Tips desain interior rumah - Menata furniture dan memposisikan furnitur pada rumah yang berbentuk persegi panjang.

Kita sering menemukan sebuah rumah dengan layout memanjang ke belakang sehingga menciptakan rumah dengan bentuk persegi panjang. Untuk tipe rumah persegi panjang, pengaturan furnitur yang tepat sangat penting agar setiap ruangan dapat  ditata dengan baik dan fungsional. Tantangan dalam mengatur dan menata furnitur di ruangan persegi panjang adalah ketika ketika kita mencoba menentukan bagaimana mengisi area yang luas, dan  bagaimana menyiasati dalam menata dan menempatkan furnitur di area yang panjang nan sempit.

Dalam hal ini, diperlukan perhitungan yang jeli,.

Cara Membersihkan dan Merapikan Dapur Restauran

desain-dapur-stainless-buat-restoran-1

Tips desain interior restoran – Tips dan langkah-langkah yang harus dilakukan untuk membersihkan dan merapikan dapur restauran.

Kebersihan dan kerapihan dapur pada restauran harus senantiasa dijaga dan hal ini perlu dilakukan setiap hari. Dapur yang biasa ada pada rumah tentu berbeda dengan dapur pada restauran, karena dapur restoran didesain untuk tujuan komersial. Bahkan, ada karyawan khusus yang biasanya ditugaskan untuk selalu menjaga kebersihan dapur ini. Apabila dapur tak segera dibersihkan paska digunakan, otomatis akan timbul kotoran yang menumpuk hingga menyebabkan kerak dan noda yang sulit dibersihkan. Kotoran ini biasanya timbul akibat sisa – sisa pembakaran, bahan.

Berkreasi dengan Pot Bunga Edisi II

berkreasi-dengan-pot-bunga-3

Tips desain interior dan eksterior rumah - Ide unik untuk menghias dan mempercantik pot bunga yang berbahan terakota maupun berbahan plastik.

Pot bunga yang terbuat dari plastik memang memiliki harga yang murah sehingga banyak yang menggunakannya untuk kepentingan menanam tanaman di rumah. Tapi, pot plastik ini kadang cukup membosankan untuk dilihat. Untuk itu, kita mungkin perlu menambahkan beberapa warna-warni aksesoris dan ornamen untuk membuat pot ini tak hanya menjadi media menanam bunga, tapi juga layak digunakan  sebagai ornamen dekorasi outdoor yang tak kalah indah dari barang seni dan kerajinan.

Dengan diberi beberapa hiasan dan cat tertentu,.