Ulasan mengenai material bahan bangunan berupa batu alam dan kayu yang dapat digunakan sebagai aksen untuk memperindah tampilan ruang tamu dirumah Anda.
Dekorasi interior ruang tamu akan lebih indah dengan hadirnya aksen – aksen yang mampu memperindah tampilan ruang tamu. Aksen untuk ruang tamu itu bisa berupa kayu atau batu. Aksen – aksen ini mampu memberikan karakter yang kuat pada ruang tamu. Batu misalnya, material ini adalah material alam yang unik karena tak ada dua batu di dunia ini yang memiliki pola dan bentuk serupa.
Fakta ini menjadikan
Mengubah Garasi Menjadi Kamar Baru
Tips mengubah garasi menjadi ruangan lain yang nyaman, misalnya kamar tidur, home office, kamar tamu, ruang tamu, ruang bermain, atau ruang baca.
Mengubah fungsi garasi menjadi ruangan lain yang nyaman dan bisa dihuni mungkin saja diwujudkan, terlebih jika Anda memiliki garasi kosong yang sudah tak lagi digunakan. Dengan merubah garasi menjadi kamar baru, hal ini tentu saja lebih menghemat biaya ketimbang pembangunan ruang baru dengan ekstensifikasi rumah. Namun jika kita tidak cermat dalam melihat sudut – sudut potensial, bukan tak mungkin biaya konversi ruangan ini akan membengkak dan lebih mahal dibandingkan pembangunan kamar.
Renovasi Shelter Tunawisma oleh Peter Barber dengan Menggunakan Batu Bata dan Teknik Kolase
Desain pusat penampungan tunawisma bergaya arsitektur Viktoria di London yang direnovasi dan diberi tambahan batu bata dan teknik kolase oleh arsitek Peter Barber.
Sebuah shelter dengan arsitetur gaya Victoria yang berlokasi di London telah selesai direnovasi oleh Peter Barber Architects, sebuah perusahaan arsitektur asal London. Bangunan ini menggunakan berbagai macam tipe batu bata yang disusun dengan baik agar bagian yang baru dibangun ini tampak menyatu dengan bagian bangunan sebelumnya yang lama.
Mount Pleasant: shelter untuk menampung tuna wisma
Prinsip – Prinsip Green Building
Bagaimana menerapkan prinsip green building dengan cermat meliputi bentuk, desain, penggunaan energi, sustainabilitas, dan spesifikasi material yang ramah lingkungan.
Prinsip – prinsip green building penting untuk diterapkan dalam proses mendesain, konstruksi, hingga mendekorasi bangunan. Dengan tingginya biaya yang dikeluarkan ketika kita mengkonsumsi energi, plus menipisnya cadangan energi yang tak terbarukan, maka mengaplikasikan prinsip green building bisa membantu mengatasi masalah keterbatasan energi ini.
Green building bisa membantu kita menekan konsumsi energi dan bahkan membantu menciptakan energi. Bangunan yang baik sangat tergantung.
Lantai Kayu dan Ragam Tipe Serta Jenisnya
Apa saja macam – macam jenis kayu untuk lantai serta grade kayu yang disesuaikan dengan tingkatan, ketahanan, serat, dan tampilan yang berbeda – beda.
Lantai kayu mempunyai sifat yang fleksibel dan serba guna dibandingkan dengan lantai dari bahan lainnya. Lantai bisa memberikan sentuhan akhir pada beragam tipe desain interior rumah, mulai dari tipe rumah klasik hingga modern, rumah bergaya urban hingga country, sampai rumah yang bernuansa alam dan tradisional. Tapi di dunia ini, ada macam – macam jenis kayu untuk lantai yang masing – masing memiliki tingkatan,.