Category Archives: Tips Apartemen

Menata Ruangan yang Dilengkapi TV Layar Lebar

desain-interior-ruang-keluarga-dan-ruang-TV-1

Tips desain interior rumah - Cara memaksimalkan keberadaan TV layar lebar agar lebih rapi dan sekaligus menjadi elemen dekoratif ruangan.

TV layar lebar saat ini tengah menjamur dan biasanya dihadirkan di ruang keluarga atau ruang tamu. Untuk itu, dalam menata dan mendekorasi interior ruangan, kita perlu  mempertimbangkan keberadaan TV ini. Tak jarang, ukurannya yang besar dan lebar mampu membuatnya cukup mendominasi ruangan dan selalu dijadikan titik fokal atau pusat perhatian daam ruangan.

Untuk memaksimalkan tampilan TV ini sebagai vocal point ruangan, ada beberapa jenis aksesoris dan dekorasi pelengkap yang bisa ditempatkan di sekitar TV. Inilah.

Penambahan Struktur Tangga Retractable dan alat Gym pada Kamar Hotel di Amsterdam

amsterdam-hotel-suite-1

Review desain interior kamar hotel - Ide desain interior kamar hotel di Amsterdam yang unik dan beda dengan menambahkan dapur, ruang kerja, dan ruang olahraga dalam kamar.

Studio desain arsitektur asal Belanda bernama Concrete menambahkan sebuah struktur yang tak biasa untuk sebuah kamar hotel di Amsterdam, yaitu tangga  retractable yang dapat ditarik keluar saat dibutuhkan, dan dimasukkan kembali saat tidak digunakan. Tak hanya itu, sang desainer juga menambahkan gymnast's hoops yang dipasang pada langit – langit kamar hotel dan juga Read more 1 Comment

Memilih Model dan Ukuran Meja Sisi (Side Table) yang Tepat untuk Ruangan

desain-meja-sisi-side-table-2

Tips desain interior rumah - Panduan dan langkah-langkah untuk membantu Anda dalam memilih meja sisi atau side table yang baik untuk ruangan.

Meja sisi, atau yang biasa dikenal sebagai side table atau end table, berfungsi sebagai meja cadangan yang memback-up meja tamu, meningkatkan fungsi sebuah ruangan, sekaligus memberi aksen pada dekorasi interior ruangan. Meja sisi bisa dimanfaatkan untuk meletakkan lampu, aksesoris, tempat kunci, dan benda – benda kecil lain yang ingin ditampilkan pada sebuah ruangan. Meja sisi juga bisa dimanfaatkan untuk.

Butuh Ruangan Tambahan? Konversi Beberapa Ruangan Berikut ini

ruang-tambahan-attic-1

Tips desain interior rumah - Beberapa ruangan yang bisa dikonversi atau dirubah menjadi ruangan lain yang fungsional.

Ketika jumlah keluarga bertambah dan anak – anak tumbuh besar, diperlukan ruangan tambahan untuk mengakomodasi kegiatan mereka. Salah satu cara untuk mewujudkannya adalah dengan melakukan home extension atau perluasan rumah guna menempatkan ruang yang baru. Tetapi,pembuatan ruangan yang baru kadang menyita budget yang cukup besar. Maka jika dana yang Anda siapkan tak terlalu besar dan tak cukup untuk membangun ruangan yang baru, ada cara.

Posisi Terbaik untuk Menempatkan Rak di Kamar Tidur

desain-interior-kamar-tidur-1

Tips desain interior kamar tidur - menentukan dan memilih posisi terbaik untuk meletakkan rak didalam kamar tidur.

Rak adalah salah satu elemen desain interior paling sederhana namun sangat bermanfaat untuk rumah, baik dari segi kepraktisan dan segi estetika. Kita tentu mengenal ada beragam jenis rak, mulai dari floating shelves, hanging shelves, stacked shelves, hingga rak buku.  Rak merupakan tempat penyimpanan yang terbuka untuk menyimpan dan meletakkan pakaian, sepatu, aksesoris lemari, buku dan aksesoris dekoratif.

Kita tidak bisa sembarangan dalam menempatkan rak ini, sebab kita juga.