Review desain arsitektur dan desain interior rumah bergaya industrial di daerah Andes karya studio arsitek A4estudio yang dibalut dengan kerangka metal berkarat yang menciptakan keunikan tersendiri.
Setiap rumah biasanya dibangun menyesuaikan dengan lingkungan sekitarnya karena secara tidak langsung bangunan rumah akan mempengaruhi lanskap alam sekitar. Hal tersebut selain mampu memberikan tampilan rumah dan lingkungan sekitar yang semakin terlihat harmonis, tentu saja rancangan rumah yang disesuaikan dengan alam sekitar menciptakan keunikan sendiri. Mendesain rumah yang serasi dengan lingkungan sekitar tentunya bukanlah sesuatu yang mudah karena kita harus mengenali karakteristik lingkungan tempat tinggal agar struktur rumah dapat membaur secara sempurna.
Desain Rumah Kaca Reflektif Bergaya Industrial Yang Menyatu Dengan Alam
Review desain arsitektur dan desain interior rumah kaca reflektif yang mampu menampilkan desain rumah unik yang menyatu dengan alam sekitarnya karya studio arsitek Rafael Dinoly Architects.
Rumah kaca reflektif ini disebut dengan The Shokan House yang terletak di kota New York yang dikelilingi oleh vegetasi tumbuhan dan kehidupan liar layaknya alam bebas. Rumah ini diselesaikan pada tahun 2015 yang dipercayakan pada sang arsitek bernama Jay Bargman dari studio arsitek Rafael Vinoly Architects.
Konsep yang diterapkan pada rumah ini adalah menampilkan dan mengembangkan ide arsitektural yang kuat, berbeda dan lebih spesifik dengan konteks.
Menciptakan Ruang Tamu Outdoor Yang Akan Membuat Tamu Anda Terpesona
Tips desain eksterior rumah - Informasi mengenai cara mendesain ruang tamu outdoor yang menarik agar tamu yang datang ke rumah Anda merasa betah dan nyaman.
Ketika tamu datang kerumah Anda, sudah pasti Anda ingin menjamu mereka secara maksimal dengan tetap membuat tamu Anda merasa nyaman berada di rumah Anda. Ruang tamu indoor mungkin saja sudah terlalu biasa. Bagaimana jika Anda menciptakan ruang tamu yang berbeda dari biasanya yaitu dengan menyulap ruang outdoor Anda menjadi ruang tamu yang akan membuat semua orang merasa nyaman dan terpesona.
Sebelum mewujudkan impian Anda untuk membuat ruang tamu outdoor.
Desain Rumah Bergaya Rustic Direhabilitasi Dengan Sentuhan Gaya Modern
Review desain arsitektur dan interior rumah bergaya rustic yang sedikit dimodifikasi dengan aksen rumah bergaya modern karya studio arsitek Dom Arquitectura.
Rumah bergaya rustic dewasa ini banyak di minati karena gayanya yang terlihat klasik dan unik. Desain rumah bergaya rustic biasanya sering dikaitkan dengan konsep yang dekat dengan alam karena biasanya furnitur pada ruangan sengaja tidak melalui tahap finishing sehingga terlihat apa adanya. Contohnya furnitur kayu yang biasnya terlihat masih alami tanpa ada pelapisan cat atau finishing yang seolah-olah langsung dibawa dari alam untuk menghiasi interior ruangan. Warna yang dominan pada rumah bergaya rustic.
Desain Rumah Keluarga Modern Tropis Yang Selaras Dengan Area Sekitarnya
Review desain arsitektur dan desain interior rumah modern tropis yang nampak selaras dengan alam sekitarnya yang juga didesain dengan karakteristik sederhana karya arsitek Alterstudio.
Rumah modern yang nyaman dan ramah keluarga
Sebuah rumah yang tampak modern dengan unsur yang intim, begitu luas dan nyaman yang pada waktu bersamaan juga memiliki karakteristik ramah keluarga merupakan permintaan dari klien kepada sang arsitek sebelum proyek rumah Lake View dimulai. Tim arsitek tersebut bernama Alterstudio Architecture, sebuah studio yang terletak di Austin yang biasanya menangani proyek dengan desain yang memiliki pertanggung jawaban pada alam agar tetap terjaga yang sesuai dengan.