Category Archives: Home Improvement

Mendesain Interior Ruang Dapur dengan Desain Berbentuk U (U-shaped Kitchen)

desain-interior-dapur-berbentuk-U-1

Tips desain interior dapur - Beberapa alasan mengapa anda harus mendesain ruang dapur dengan desain berbentuk U yang akan menambah kenyamanan Anda sebagai penghuni rumah ketika melakukan aktivitas di dalam dapur.

Ketika Anda berencana untuk membangun sebuah dapur, tentu yang pertama kali Anda pikirkan adalah gaya interior dan desain dapurnya. Akan tetapi Anda tidak boleh melupakan keefektifan dari sebuah dapur karena tanpa desain yang bisa memenuhi kebutuhan dasar dapur, maka Anda pasti akan merasakan ke-tidak nyaman-an dikemudian hari. Apalagi jika Anda adalah orang yang mempunyai hobi memasak. Anda pasti menginginkan desain dapur yang dapat.

5 Cara Mudah Untuk Menghemat Budget Perabotan Rumah

perabot-rumah-1

Tips-tips mengenai cara memilih perabotan rumah yang dapat menghemat pengeluaran Anda sehingga rumah kebutuhan yang lain tetap dapat tercukupi.

Perabotan rumah tangga sangat diperlukan disetiap rumah karena kegunaannya. Mungkin Anda sedang berniat untuk membeli perabotan sebagai hadiah untuk seseorang atau mungkin Anda ingin membeli perabotan untuk melengkapi renovasi rumah Anda? hal mendasar yang Anda pikirkan ketika ingin membeli perabotan rumah tangga tentunya adalah ke-tersediaan dana atau budget.

Setiap penghematan yang Anda lakukan akan sangat berarti. Untuk itu kami akan memberikan tips mudah untuk menghemat budget perabotan rumah yang kami rangkum dalam 5 cara yang praktis..

ODOS Architects Menciptakan Rumah Dengan Gaya Tertutup Pada Sebuah Situs di Dublin

rumah-dengan-gaya-tertutup-1

Review desain arsitektur dan interior rumah yang terletak di Dublin yang sebelumnya berbentuk situs yang berhenti dan tidak dikembangkan karya studio arsitek ODOS.

Mungkin saja pengembangan situs yang sebelumnya tidak terpakai atau mandek pengerjaannya dijalan bukanlah suatu hal yang baru. Baru-baru ini sebuah studio arsitek bernama ODOS Architects memperbaharui sebuah situs yang terletak di Dublin yang disulap menjadi sebuah rumah tertutup yang kaya akan sentuhan artistik. Jika Anda mencari sebuah inspirasi dalam mengembangkan  sebuah situs yang tidak dikembangkan lebih lanjut, sebuah rumah karya ODOS Architects ini mungkin merupakan inspirasi yang tepat untuk Anda.

Read more No Comments

Ide Mendesain Ulang Kamar Mandi yang dapat Menghemat Tempat

desain-interior-kamar-mandi-yang-hemat-tempat-1

Tips desain interior kamar mandi - Beberapa ide dalam mendesain ulang kamar mandi agar dapat menghemat tempat dengan memasang beberapa rak yang disesuaikan dengan bentuk ruangan sehingga Anda akan lebih merasa nyaman.

Merenovasi ruangan dalam rumah memungkinkan Anda untuk mengganti bagian yang lama menjadi lebih baru. Ketika anda ingin merenovasi rumah, pasti Anda berangan-angan untuk memilih warna favorit dan juga tema yang menarik yang selalu ingin Anda tuangkan ke dalam ruangan yang ada di rumah Anda agar suasana menjadi lebih segar dan menyenangkan. Akan tetapi kendala utama untuk mewujudkan rumah impian Anda biasanya adalah dengan ke-tidak tersedia-an.

6 Tips Mengecat Dinding Layaknya Profesional

tips-mengecat-interior-rumah-1

Tips desain interior rumah - Berbagai tips untuk mengecat dinding di rumah Anda agar hasil yang didapat terlihat sempurna bagaikan hasil pengecatan yang dilakukan oleh seorang tukang yang profesional.

Tentu saja ketika Anda ingin melakukan pengecatan dinding di rumah secara mandiri, Anda menginginkan hasil yang bagus bahkan terlihat sempurna. Sama seperti yang biasa Anda lihat ketika seorang tukang yang profesional mengecat dinding dengan mudahnya dan hasilnya pun sangat menawan. Tentu Anda menginginkan hal yang demikian bukan?

Setiap tukang cat dinding memiliki caranya tersendiri agar hasil yang di kerjakan terlihat sempurna. Untuk itu, kami akan.