Category Archives: Entertainment

Beberapa Tren Perbaikan Rumah Yang Harus Anda Hindari

desain-rumah-mewah-dan-mahal-1

Tips desain eksterior dan renovasi rumah – Hal-hal yang sebaiknya diperhatikan untuk menghindari tren perbaikan rumah yang mahal dan banyak menguras biaya.

Apakah Anda cepat bosan dengan tampilan rumah yang begitu-begitu saja? Ataukah Anda seseorang yang selalu ingin mengikuti tren perbaikan rumah dari masa ke masa? Jika demikian tentu saja Anda membutuhkan banyak inspirasi terkait ide perbaikan rumah yang biasanya bisa Anda dapatkan dari berbagai sumber media seperti majalah dan televisi. Ide perbaikan rumah yang Anda impikan biasanya membutuhkan biaya yang tidak sedikit. Karena mengejar unsur estetis dari tampilan rumah, terkadang apapun akan Anda lakukan untuk.

Orang+Utan: Kafe Vegetarian dengan Ubin Putih Mencolok Dan Lampu Neon Signage

desain-interior-cafe-orang-utan-6

Review desain interior sebuah kafe vegetarian Orang+Utan yang menghadirkan interior unik dan pastinya menarik bagi para konsumen.

Kafe belakangan ini menjadi tempat favorit untuk sekedar berkumpul bersama teman dan bahkan dijadikan tempat strategis untuk membicarakan masalah bisnis secara kasual. Tidak mengherankan jika banyak kafe yang berada di kota-kota besar bersaing dalam menyajikan tempat yang memiliki konsep unik dan menarik dengan ditunjang oleh interior berkelas. Apalagi dengan berkembangnya media sosial yang digunakan sebagai ajang promosi, bisnis kafe berkonsep mampu menarik minat banyak pengunjung karena tidak hanya menjual makanannya saja tetapi juga konsep tempat yang menarik yang terlihat indah.

Merenovasi Kolam Renang Agar Terlihat Lebih Indah

desain-rumah-dengan-kolam-renang-1

Aneka tips mengenai renovasi kolam renang di rumah yang harus Anda ketahui agar kolam renang yang Anda miliki terlihat lebih indah.

Merenovasi kolam renang yang Anda miliki di rumah tentu membutuhkan waktu dan juga biaya yang tidak sedikit. Jika Anda memiliki kolam renang di belakang rumah, tentu akan sangat menyenangkan untuk membuatnya nampak lebih indah agar waktu yang Anda habiskan di kolam renang lebih menyenangkan. Terlebih lagi kolam renang mampu mendekatkan intensitas keakraban keluarga karena Anda bisa bermain bersama mereka di kolam renang di akhir pekan.

Terdapat beberapa alasan mengapa kolam renang yang Anda miliki harus di.

Beberapa Cara Efektif Untuk Mendesain Ruangan Yang Di Kelilingi Karpet Yang Jelek

desain-interior-ruangan-dengan-karpet-1

Tips Desain Interior rumah - Aneka tips untuk mendesain ruangan yang disekelilingnya terdapat karpet yang buruk yang pastinya mengurangi unsur artistik dekorasi ruangan.

Ruangan yang memiliki karpet yang buruk terkadang membuat pemilik rumah frustasi karena karpet tersebut biasanya menjadi penghalang bagi mereka untuk memiliki dekorasi ruangan yang indah. Dengan karpet yang kelihatan jelek, tentu saja fokus orang yang berada di dalamnya menjadi tertuju pada karpet tersebut. Solusi yang bisa di terapkan adalah dengan membawa karpet tersebut ke laundry untuk dibersihkan.

Akan tetapi ada cara lain yang dapat dilakukan untuk mendesain ruangan agar terlihat lebih.

4 Cara Untuk Membuat Ruangan Di Rumah Tampak Lebih Cerah

desain-interior-rumah-yang-cerah-1

Tips desain interior rumah – Beberapa cara yang dapat dilakukan untuk membuat rumah tampak lebih cerah sehingga suasana rumah bisa menjadi lebih hidup.

Ketika Anda berpikir untuk melakukan sedikit perubahan pada rumah, tentu hal ini sangat menyenangkan karena artinya Anda akan memiliki suasana baru. Melakukan sedikit perubahan pada rumah memberikan kesempatan bagi Anda untuk menggunakan imajinasi dan kreatifitas yang luar biasa. Jika Anda merasa ruangan di dalam rumah terlihat lebih gelap dan menimbulkan kesan yang suram, inilah saatnya bagi Anda untuk membuat ruangan di rumah nampak lebih cerah sehingga suasana rumah menjadi lebih hidup dan bersahabat.

Read more No Comments